Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sikap Inkonsisten UEFA terhadap Inggris

Kompas.com - 16/06/2016, 17:17 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber AFP/AP


LENS, KOMPAS.com - Badan Sepak Bola Tertinggi di Eropa (UEFA) menjamin partisipasi tim nasional Inggris di Piala Eropa 2016 tidak berada dalam ancaman meskipun kembali terjadi aksi kekerasan yang dilakukan fans The Three Lions. Hal ini menunjukkan inkonsistensi UEFA. 

Sebelumnya, UEFA telah menyatakan bahwa Inggris terancam didiskualifikasi jika suporter kembali melakukan kekerasan seperti yang terjadi di Marseille pada Sabtu (11/6/2016).

Ancaman tegas dari UEFA tidak membuat fans Inggris kapok. Pada Rabu (15/6/2016) malam, suporter Inggris bersama suporter lokal berikat dengan polisi.

Dilaporkan sebanyak 36 suporter ditangkap. Dengan demikian, suporter Inggris sudah empat kali terlibat kericuhan sejak awal penyelenggaraan Piala Eropa.

Meski begitu, tindakan anarkistis suporter Inggris tidak lantas mengancam posisi Inggris di Piala Eropa.

"Disesalkan bentrokan yang terjadi di Lille tadi malam. Polisi menangkap beberapa orang dan dengan cepat memulihkan ketertiban. Situasi bisa dikendalikan," demikian bunyi pernyataan resmi UEFA.

Sikap berbeda ditunjukkan UEFA kepada Rusia. Tim berjulukan Beruang Merah terancam didiskualifikasi lantaran sikap anarkistis suporternya di Stade Velodrome pada laga melawan Inggris. 

UEFA berdalih, keributan yang melibatkan suporter Inggris terjadi di luar stadion sehingga bukan menjadi wewenang mereka. Sebaliknya, suporter Rusia membuat onar di dalam stadion. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com