Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Honor Wasit di Grup B Piala Jenderal Sudirman

Kompas.com - 24/11/2015, 19:10 WIB
Ferril Dennys

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com — Komisi Wasit Piala Jenderal Sudirman 2015 telah memulangkan tiga wasit dan satu inspektur wasit pada Senin (23/11/2015).

Di Grup B Piala Jenderal Sudirman, ada dua wasit utama, satu asisten wasit (hakim garis), dan seorang inspektur wasit yang akan dipulangkan. Langkah ini diambil karena menjadi bagian dari komitmen awal, yakni adanya penggantian usai lima kali laga.

Untuk selanjutnya, laga pada Senin (23/11/2015) sore dan malam dipimpin oleh wasit yang ada. CEO Mahaka Sport and Entertainment, Hasani Abdulgani, menjelaskan, pemulangan wasit dan inspektur wasit merupakan hasil evaluasi kinerja selama pertandingan.

"Benar, dua wasit dan inspektur wasit ditarik. Itu setelah evaluasi kinerja mereka," kata Hasani Abdulgani, seperti dikutip dari Tribun Bali, Selasa (24/11/2015).

Terlepas dari polemik memanas saat laga Bali United melawan Mitra Kukar, Jumat (20/11/2015), Tribun Bali mendapat bocoran mengenai honor perangkat pertandingan di Grup B.

Berikut ini honor yang diterima para wasit di Grup B Piala Jenderal Sudirman 2015:

Wasit utama Rp 3 juta per laga.

Asisten wasit Rp 2 juta per laga.

Wasit cadangan Rp 1 juta per laga.

Pengawas pertandingan Rp 2 juta per laga.

Inspektur wasit Rp 1 juta per laga.

Para perangkat pertandingan menginap di hotel bintang lima, Discovery Kartika Plaza, Kuta.

Konsumsi Rp 100.000 per hari plus sarapan dari hotel.

Uang makan siang dan malam Rp 100.000 per hari.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com