Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 24/11/2015, 06:18 WIB
EditorJalu Wisnu Wirajati


BARCELONA, KOMPAS.com -
Pelatih Barcelona, Luis Enrique, berharap timnya bisa memastikan status sebagai juara Grup E saat menjamu AS Roma pada lanjutan Liga Champions di Camp Nou, Selasa (24/11/2015). 

Barcelona saat ini memuncaki klasemen Grup E dengan 10 poin. Mereka dibuntuti AS Roma (5), Bayer Leverkusen (4), dan BATE Borisov (3).  

Hasil imbang saat menjamu AS Roma sudah cukup bagi Barcelona untuk menjadi juara grup. Namun, Enrique tentu tak ingin timnya bermain untuk sekadar hasil imbang. 

“Penting bagi kami untuk memuncaki grup. Saya berharap laga nanti akan lebih terbuka dibandingkan pertandingan pertama,” ucap Enrique pada jumpa pers jelang pertandingan. 

Pada pertemuan pertama di Stadion Olimpico, Barcelona hanya bermain imbang 1-1 melawan tuan rumah. Laga ini diwarnai gol spektakuler Alessandro Florenzi dari tengah lapangan. 

“Saat bermain imbang 1-1, kecepatan permainan kami tidaklah bagus. Namun, memang selalu sulit menghadapi lawan dengan pertahanan berlapis. Kami punya beberapa peluang, sedangkan Roma hanya satu selain dari gol Florenzi,” ucap Enrique mengulas hasil laga pertama. 

Menghadapi laga ini, Enrique juga tak mau memaksakan Javier Mascherano bermain. Pemain asal Argentina itu mengalami cedera saat menghadapi Real Madrid, Sabtu (21/11/2015), dan Senin (23/11/2015) tidak berlatih bersama rekan-rekannya. 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Cara Melakukan Blocking dengan Baik dan Rapi dalam Bola Voli

Cara Melakukan Blocking dengan Baik dan Rapi dalam Bola Voli

Sports
Persebaya Vs Persikabo, Bajul Ijo Menang

Persebaya Vs Persikabo, Bajul Ijo Menang

Liga Indonesia
Hasil Indonesia Vs Burundi 3-1: Perbedaan Ranking Bukan Masalah, Garuda Berjaya!

Hasil Indonesia Vs Burundi 3-1: Perbedaan Ranking Bukan Masalah, Garuda Berjaya!

Liga Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Portugal 2023: Bagnaia Pertama, Marquez Ketiga

Hasil Sprint Race MotoGP Portugal 2023: Bagnaia Pertama, Marquez Ketiga

Motogp
HT Indonesia Vs Burundi 3-0: Lahir 2 Gol dalam 14 Menit, Rizky Ridho Tegaskan Keunggulan

HT Indonesia Vs Burundi 3-0: Lahir 2 Gol dalam 14 Menit, Rizky Ridho Tegaskan Keunggulan

Liga Indonesia
Kartu Kuning dan Mundur di Gim Kedua, Langkah Apriyani/Fadia Terhenti di Swiss Open 2023

Kartu Kuning dan Mundur di Gim Kedua, Langkah Apriyani/Fadia Terhenti di Swiss Open 2023

Badminton
Link Live Streaming Sprint Race MotoGP Portugal 2023, Mulai Pukul 22.00 WIB

Link Live Streaming Sprint Race MotoGP Portugal 2023, Mulai Pukul 22.00 WIB

Motogp
Indonesia Vs Burundi 2-0, Erick Thohir Dukung Langsung Aksi Garuda

Indonesia Vs Burundi 2-0, Erick Thohir Dukung Langsung Aksi Garuda

Liga Indonesia
Nagelsmann Bakal Latih Spurs

Nagelsmann Bakal Latih Spurs

Liga Inggris
Marc Marquez Buat Kejutan di MotoGP Portugal: Saya Tak Tahu Apa-apa

Marc Marquez Buat Kejutan di MotoGP Portugal: Saya Tak Tahu Apa-apa

Sports
Line Up Indonesia Vs Burundi: Duet Elkan dan Jordi Amat, Lilipaly Starter

Line Up Indonesia Vs Burundi: Duet Elkan dan Jordi Amat, Lilipaly Starter

Liga Indonesia
Starting Grid MotoGP Portugal 2023: Marc Marquez Pole Position, Lahir Rekor Baru

Starting Grid MotoGP Portugal 2023: Marc Marquez Pole Position, Lahir Rekor Baru

Motogp
Link Live Streaming Swiss Open 2023, Semifinal Mulai Pukul 20.00 WIB

Link Live Streaming Swiss Open 2023, Semifinal Mulai Pukul 20.00 WIB

Badminton
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Burundi, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Burundi, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Hasil Kualifikasi MotoGP Portugal: Berjuang dari Q1, Marc Marquez Pole Position!

Hasil Kualifikasi MotoGP Portugal: Berjuang dari Q1, Marc Marquez Pole Position!

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+