Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Djanur Belum Terpikirkan Ikut Jejak Rahmad Darmawan

Kompas.com - 30/10/2015, 15:44 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber Simamaung

JAKARTA, KOMPAS.com - Pelatih Djadjang Nurdjaman mengaku belum memiliki rencana mengikuti jejak Rahmad Darmawan yang memilih melanjutkan kariernya di luar negeri.

RD memang telah memutuskan meninggalkan Persija Jakarta. Pelatih asal Lampung disebut-sebut akan melanjutkan kariernya di Malaysia.

Terkait hal tersebut, Djanur mendukung langkah yang diambil RD, mengingat ia adalah pelatih berkualitas. Djanur cukup mengenal RD  karena keduanya pernah bekerja sama di Pelita Jaya.

"Yang pasti pertama ini salah satu contoh atau peluang bahwa pelatih Indonesia mendapat apresiasi dari negera-negara tetangga. Jadi, itu sebuah apresiasi bagus dan positif," kata Djanur seperti dikutip dari Simamaung, Jumat (30/10/2015).

RD merupakan salah satu pelatih berpengalaman di Indonesia. Ia pernah mengencap gelar Indonesia Super League bersama Persipura Jayapura dan Sriwijaya FC. Selain itu, RD juga pernah memberikan mendali perak bagi Indonesia pada Sea Games 2011.

Saat disinggung apakah Djanuar memiliki keinginan untuk melatih di luar negeri, ia mengaku masih fokus kepada Persib. Ia ingin membawa Maung Bandung menjadi klub nomor satu di Indonesia.

"Kalau saya belum terpikirkan. Masih fokus dulu di Persib," ujarnya.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Internasional
Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Liga Indonesia
Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Internasional
Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Internasional
Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Internasional
Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Internasional
Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Internasional
Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Internasional
Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam 'Raksasa' Euro 2024

Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam "Raksasa" Euro 2024

Internasional
Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Sports
Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Internasional
Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst 'Supersub', De Oranje Menang 2-1

Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst "Supersub", De Oranje Menang 2-1

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com