Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PT Liga Indonesia Rugi Rp 7,5 Miliar karena Tak Ada Kompetisi

Kompas.com - 25/10/2015, 07:03 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Luar Biasa 2015 yang digelar oleh PT Liga Indonesia sudah selesai dilaksanakan. Kegiatan itu diselenggarakan di Hotel Parklane, Jakarta, pada Sabtu (24/10/2015) malam.

Seusai rapat, CEO PT Liga Indonesia, Joko Driyono, memberikan konfirmasinya kepada awak media. Joko mengungkapkan, karena kompetisi musim ini tak berjalan, pihaknya mengalami kerugian mencapai kisaran Rp 7,5 miliar.

"Liga penting menyampaikan kepada seluruh pemegang saham (PSSI dan seluruh klub ISL) bahwa karena tidak ada event, maka liga secara finansial mengalami kerugian yang terus terakumulasi," kata Joko.

Dalam rapat tersebut, PT Liga Indonesia memiliki tiga kewajiban profesinya untuk membuat laporan kepada para pemegang saham, yaitu kegiatan sejak Mei hingga Oktober, laporan keuangan, dan rencana program perseroan atau perusahaan.

"Oleh karena itu, hal ini penting bagi pemegang saham tentang kelanjutannya, karena direksi tidak ingin melanjutkan aktivitas liga tanpa persetujuan pemegang saham," tuturnya.

Para pemegang saham pun mendesak PT Liga Indonesia untuk mengambil upaya rasionalisasi terhadap kondisi sepak bola Indonesia saat ini.

"Ini kilometer nol kita (PT Liga Indonesia) untuk melakukan interaksi dengan strategic partner. Mekanismenya sedang disusun agar dicapai hasil dan sebagainya," ujar Joko.

"Esensi dari ini semua adalah PT Liga Indonesia sebagai sebuah perusahaan yang independen, harus dapat membedakan antara aktivitas bisnisnya dengan polemik atau konflik yang sedang dilihat oleh publik sekarang," katanya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mohammed Rashid Cetak Gol buat Persebaya, Langsung Unjuk Gigi

Mohammed Rashid Cetak Gol buat Persebaya, Langsung Unjuk Gigi

Liga Indonesia
Hasil Copa America 2024: Ekuador Tantang Argentina di Perempat Final

Hasil Copa America 2024: Ekuador Tantang Argentina di Perempat Final

Internasional
Tim Futsal Indonesia Juara ASEAN University Games 2024, Libas Malaysia

Tim Futsal Indonesia Juara ASEAN University Games 2024, Libas Malaysia

Olahraga
Piala AFF U16 2024 Indonesia Vs Australia: Barometer untuk Garuda Muda

Piala AFF U16 2024 Indonesia Vs Australia: Barometer untuk Garuda Muda

Timnas Indonesia
Daftar Top Skor Euro 2024: Kane dan Bellingham Memburu Musiala

Daftar Top Skor Euro 2024: Kane dan Bellingham Memburu Musiala

Internasional
Jadwal Siaran Langsung Timnas U16 Indonesia Vs Australia, Semifinal Piala AFF U16 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas U16 Indonesia Vs Australia, Semifinal Piala AFF U16 2024

Timnas Indonesia
Italia ke Titik Nol, Ronaldo dan Messi Tak Akan Selamatkan Azzurri

Italia ke Titik Nol, Ronaldo dan Messi Tak Akan Selamatkan Azzurri

Liga Italia
Inggris 30 Detik Menuju Tersingkir, Selamat karena Momen Besar Bellingham

Inggris 30 Detik Menuju Tersingkir, Selamat karena Momen Besar Bellingham

Internasional
Nico Williams dan Lamine Yamal Menari, Gasak Georgia, Main 'Hompimpa'

Nico Williams dan Lamine Yamal Menari, Gasak Georgia, Main "Hompimpa"

Internasional
Semifinal Piala AFF U16 2024 Indonesia Vs Australia, Nova Arianto Waspada Postur Lawan

Semifinal Piala AFF U16 2024 Indonesia Vs Australia, Nova Arianto Waspada Postur Lawan

Timnas Indonesia
Jadwal Perempat Final Euro 2024: Spanyol Vs Jerman, Inggris Vs Swiss

Jadwal Perempat Final Euro 2024: Spanyol Vs Jerman, Inggris Vs Swiss

Internasional
Inggris ke 8 Besar Euro: Magi Bellingham, Pengorbanan Bek Kiri Saka

Inggris ke 8 Besar Euro: Magi Bellingham, Pengorbanan Bek Kiri Saka

Internasional
Kabar Duka, Tunggal Putra China Zhang Zhie Jie Meninggal Usai Main di Badminton Asia Junior Championships

Kabar Duka, Tunggal Putra China Zhang Zhie Jie Meninggal Usai Main di Badminton Asia Junior Championships

Badminton
Hasil Euro 2024: Inggris Menang Dramatis, Spanyol Vs Jerman di 8 Besar

Hasil Euro 2024: Inggris Menang Dramatis, Spanyol Vs Jerman di 8 Besar

Internasional
Hasil Spanyol Vs Georgia: Bongkar Lawan, Matador Jumpa Jerman di Perempat Final

Hasil Spanyol Vs Georgia: Bongkar Lawan, Matador Jumpa Jerman di Perempat Final

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com