Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lopicic Absen, Persib Untung

Kompas.com - 21/09/2015, 22:36 WIB
Ferril Dennys

Penulis


BANDUNG, KOMPAS.com - Penyerang Persib Bandung, ilija Spasojevic, berpendapat timnya diuntungkan dengan ketiadaan Srdjan Lopicic di kubu Pusamania Borneo FC (PBFC) pada pertandingan kedua perempat final Piala Presiden 2015 di Stadion Si Jalak Harupat, Sabtu (26/9/2015).

Lopicic mengalami cedera saat Pesut Etam mengalahkan Persib dengan skor 3-2, Minggu (20/9/2015). Pemain asal Montenegro tersebut mengalami patah tulang clavicula akibat tertimpa badan Vladimir Vujovic, pada pertengahan babak pertama.

Spaso menilai, absennya Lopicic tidak bisa dimungkiri memengaruhi kekuatan Borneo pada pertandingan nanti. "Menurutku, yes (berpengaruh kepada Borneo). Dia pemain bagus dan memiliki naluri mencetak gol. Dia sudah mencetak dua gol pada turnamen ini," kata Spaso kepada Kompas.com, Senin (21/9/2015).
 
Terlepas dari itu, Spaso berpendapat, Persib tidak boleh hanya mengandalkan keuntungan dari absennya Lopicic saja. Bagi pemain asal Montenegro tersebut, Maung Bandung harus tetap bekerja keras untuk menyegel kemenangan pada laga nanti.

"(Kami) Tetap optimistis. Di depan bobotoh, performa Persib jauh lebih bagus. Tim pelatih akan evaluasi semua pemain. Kami harus bekerja lebih keras lagi supaya bisa menang di Bandung dan lolos semifinal," tuturnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst 'Supersub', De Oranje Menang 2-1

Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst "Supersub", De Oranje Menang 2-1

Internasional
Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Liga Indonesia
Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Internasional
Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Internasional
Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Internasional
Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Internasional
Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

Badminton
Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

Internasional
Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

Badminton
Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

Liga Indonesia
Atlet PB Djarum Tampil Dominan pada Graha Padma Wali Kota Cup 2024

Atlet PB Djarum Tampil Dominan pada Graha Padma Wali Kota Cup 2024

Badminton
Hasil Australian Open 2024: Bekuk Wakil Malaysia, Ana/Tiwi Juara!

Hasil Australian Open 2024: Bekuk Wakil Malaysia, Ana/Tiwi Juara!

Badminton
Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Badminton
Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Liga Indonesia
Kembangkan Basket di Indonesia, 3 Misi Beavers Hadirkan Kompetisi

Kembangkan Basket di Indonesia, 3 Misi Beavers Hadirkan Kompetisi

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com