Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadi Anomali di Pasar Transfer, Arsenal Dikritik Suporter

Kompas.com - 02/09/2015, 20:27 WIB
Anju Christian

Penulis

Sumber Daily Mail

LONDON, KOMPAS.com - Aktivitas transfer Arsenal pada musim panas 2015 mengundang kritik dari kelompok Arsenal Supporters' Trust (AST). Mereka meminta manajemen untuk menjelaskan alasan di balik minimnya jumlah pemain yang direkrut Arsenal.

Arsenal cuma merekrut Petr Cech dengan mahar 14 juta euro (sekitar Rp 222,1 miliar) sepanjang musim panas. Tim asuhan Arsene Wenger sempat dilaporkan akan bermanuver pada hari penutupan transfer, Selasa (1/9/2015), tetapi tak ada pemain tambahan datang.

Alhasil, Arsenal menjadi anomali pada pasar transfer musim panas. Mereka menjadi satu-satunya klub di lima liga besar Eropa yang tak merekrut pemain non-kiper.

"Sebuah hal mengecewakan karena Arsenal hanya merekrut Petr Cech hingga jendela transfer ditutup. Padahal, Arsenal berada pada posisi kuat secara finansial," bunyi pernyataan AST.

"Kami mendesak direksi untuk memberikan ulasan lengkap terkait perencanaan dalam pemantauan dan pembelian pemain," lanjut pernyataan tersebut.

Menurut AST, pembelian satu atau dua pemain bakal mendongkrak peluang Arsenal mengakhiri puasa gelar Premier League. Kali terakhir Arsenal memenanginya yakni pada musim 2003-2004.

Pendapat serupa beberapa kali dilontarkan oleh legenda Arsenal, Thierry Henry. Henry yang kini menjadi komentator Sky Sports, sering mengimbau agar Wenger membeli striker papan atas.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Vinicius Tak Peduli Ballon d'Or meski Bawa Madrid Juara Liga Champions

Vinicius Tak Peduli Ballon d'Or meski Bawa Madrid Juara Liga Champions

Liga Champions
Edin Terzic Ungkap Apa yang Disampaikan kepada Bellingham Usai Laga

Edin Terzic Ungkap Apa yang Disampaikan kepada Bellingham Usai Laga

Liga Champions
Persib Juara: Lautan Biru Bandung, Tumpah Ruah, Dahaga 10 Tahun Tuntas

Persib Juara: Lautan Biru Bandung, Tumpah Ruah, Dahaga 10 Tahun Tuntas

Liga Indonesia
Luapan Bahagia Ancelotti Bawa Madrid Juara Liga Champions: Mimpi Jadi Nyata

Luapan Bahagia Ancelotti Bawa Madrid Juara Liga Champions: Mimpi Jadi Nyata

Liga Champions
Madrid Juara Liga Champions, Momen Emosional, Malam Terbaik Bellingham

Madrid Juara Liga Champions, Momen Emosional, Malam Terbaik Bellingham

Liga Champions
5 Fakta Menarik Madrid Juara Liga Champions: Tanpa Kalah, Rekor Ancelotti

5 Fakta Menarik Madrid Juara Liga Champions: Tanpa Kalah, Rekor Ancelotti

Liga Champions
Indonesia vs Tanzania: Uji Fisik Pemain Jelang Laga Lawan Irak dan Filipina

Indonesia vs Tanzania: Uji Fisik Pemain Jelang Laga Lawan Irak dan Filipina

Timnas Indonesia
Daftar Juara Liga Champions, Real Madrid Raja Eropa dengan 15 Gelar

Daftar Juara Liga Champions, Real Madrid Raja Eropa dengan 15 Gelar

Liga Champions
Hasil Dortmund Vs Madrid 0-2, Los Blancos Juara Liga Champions 2024!

Hasil Dortmund Vs Madrid 0-2, Los Blancos Juara Liga Champions 2024!

Liga Champions
HT Borussia Dortmund Vs Real Madrid: Los Blancos Dihajar 8 Tembakan, Skor Sama Kuat

HT Borussia Dortmund Vs Real Madrid: Los Blancos Dihajar 8 Tembakan, Skor Sama Kuat

Liga Champions
Kunci Sukses Fajar/Rian ke Final Singapore Open 2024

Kunci Sukses Fajar/Rian ke Final Singapore Open 2024

Badminton
Line Up Real Madrid untuk Final Liga Champions

Line Up Real Madrid untuk Final Liga Champions

Liga Champions
Tekad Donnarumma di Euro 2024: Bawa Kebahagiaan bagi Rakyat Italia

Tekad Donnarumma di Euro 2024: Bawa Kebahagiaan bagi Rakyat Italia

Internasional
Link Live Streaming Borussia Dortmund vs Real Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Borussia Dortmund vs Real Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
PSSI Harap Polisi Bertindak Tegas Menyusul Aksi Pelemparan Batu ke Suporter Persib

PSSI Harap Polisi Bertindak Tegas Menyusul Aksi Pelemparan Batu ke Suporter Persib

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com