Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Juve Disarankan Pilih Cuadrado ketimbang Draxler

Kompas.com - 22/08/2015, 05:29 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

TURIN, KOMPAS.com - Mantan kiper tim nasional Italia, Dino Zoff, menyatakan bahwa Juventus lebih membutuhkan sosok pemain Chelsea, Juan Cuadrado, ketimbang gelandang milik Schalke, Julian Draxler.

Pada bursa transfer musim panas kali ini, dua nama pemain tersebut kerap dihubungkan dengan Juventus. Namun, hingga saat ini belum ada perkembangan lebih lanjut mengenai rumor tersebut.

"Seorang pemain akan datang, setelah melihat kemungkinan Direktur Juventus (Giuseppe Marrotta) bertekad membawa pemain yang berposisi di belakang striker," ujar Zoff kepada Italsportpress, seperti dikutip dari Football Italia, Jumat (21/8/2015).

Menurut Zoff, Draxler memang merupakan pemain yang berkualitas. Akan tetapi, sebelum membela Chelsea, Cuadrado sempat merumput di kompetisi Serie-A bersama Fiorentina. Pengalaman bermain di Italia itu dinilai Zoff sebagai kelebihan dari Cuadrado.

"Saya menyukai Draxler, karena dia pemain yang cepat. Jika fisiknya bugar, Draxler merupakan pemain yang sangat berbakat. Cuadrado tidak memiliki karakter seperti Draxler. Namun, pemain Kolombia itu telah menjalani karier yang bagus di Italia. Dalam pandangan saya, Cuadrado bisa lebih berguna untuk Massimiliano Allegri (pelatih Juventus)," lanjut Zoff.   

Sejauh ini, Juventus telah mendatangkan sejumlah pemain baru, di antaranya Paulo Dybala (Palermo), Mario Mandzukic (Atletico Madrid), Sami Khedira (Real Madrid), dan Alex Sandro (Porto).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com