Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 05/07/2015, 04:15 WIB
EditorJalu Wisnu Wirajati
LISABON, KOMPAS.com - Perjalanan hidup Martunis, remaja asal Aceh yang juga “anak angkat” Cristiano Ronaldo, merupakan gambaran sebuah kisah tentang kerja keras dan keberanian.

Perjuangan Martunis selamat dari bencana tsunami digambarkan mirip dengan seekor singa yang mencoba bertahan hidup. Singa atau Leoes merupakan lambang sekaligus julukan klub asal ibu kota Portugal itu.  Hal itu tergambar dari video yang ditampilkan Sporting Lisbon saat memperkenalkan Martunis pada acara ulang tahun klub, Rabu (1/7/2015).

Video dimulai dengan gambaran tragedi tsunami yang menerjang Indonesia pada akhir 2004. “Tersisa sebuah kisah bertahan hidup yang menyentuh seisi dunia,” demikian bunyi tulisan di video tersebut. “Tak terkecuali seorang anak Sporting (Ronaldo) ikut tersentuh hatinya.”  

Martunis jatuh cinta dengan sepak bola, juga dengan Sporting. Sebuah kisah tentang kerja keras dan keberanian. Sebagaimana singa bertahan hidup,” lanjut tulisan di video tersebut.

Melihat perjuangan Martunis yang terombang-ambing di lautan dengan seragam tim nasional Portugal membuat Ronaldo dkk mengundangnya ke Portugal pada 2005. Pada peringatan 10 tahun bencana tsunami itu (24/12/2014), Ronaldo juga mengunggah foto Martunis dengan kostum Real Madrid miliknya.

Perjuangan Martunis bertahan hidup dan mengejar cita-citanya kini mulai menemui titik terang. Remaja berusia 17 tahun itu bergabung dengan Akademi Sporting, tempat Ronaldo memulai karier profesionalnya.

“Hari ketika Sporting Lisbon merayakan hari jadi ke-109, Martunis diperkenalkan sebagai pemain baru akademi,” demikian keterangan di video klip yang diunggah di YouTube tersebut.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Jadwal Timnas Indonesia Vs Argentina di FIFA Matchday, Ada Messi

Jadwal Timnas Indonesia Vs Argentina di FIFA Matchday, Ada Messi

Liga Indonesia
Piala Dunia U20: Cesare Casadei, Gelandang Pemuncak Daftar Top Skor

Piala Dunia U20: Cesare Casadei, Gelandang Pemuncak Daftar Top Skor

Internasional
Final Malaysia Masters 2023: Head to head Gregoria Mariska Vs Akane Yamaguchi

Final Malaysia Masters 2023: Head to head Gregoria Mariska Vs Akane Yamaguchi

Sports
Link Live Streaming Final Malaysia Masters 2023: Gregoria Harapan Indonesia, Mulai Pukul 12.00 WIB 

Link Live Streaming Final Malaysia Masters 2023: Gregoria Harapan Indonesia, Mulai Pukul 12.00 WIB 

Sports
Malam Kelabu Ronaldo: Gagal Juara Liga Arab Saudi, Rekor Disalip Messi

Malam Kelabu Ronaldo: Gagal Juara Liga Arab Saudi, Rekor Disalip Messi

Liga Lain
Arema FC Gembleng Fisik Pemain di Pantai

Arema FC Gembleng Fisik Pemain di Pantai

Liga Indonesia
Ketika Ponsel Thomas Mueller Berjasa Pastikan Bayern Juara Bundesliga…

Ketika Ponsel Thomas Mueller Berjasa Pastikan Bayern Juara Bundesliga…

Bundesliga
Jadwal Final Malaysia Masters 2023, Gregoria Jaga Asa Indonesia Juara

Jadwal Final Malaysia Masters 2023, Gregoria Jaga Asa Indonesia Juara

Badminton
Hasil Road to UFC 2: 2 Petarung Indonesia Tumbang, Tetap Pulang dengan Kepala Tegak

Hasil Road to UFC 2: 2 Petarung Indonesia Tumbang, Tetap Pulang dengan Kepala Tegak

Sports
Daftar Skuad Argentina Lawan Indonesia, Alasan Lautaro dan Dybala Absen

Daftar Skuad Argentina Lawan Indonesia, Alasan Lautaro dan Dybala Absen

Internasional
Hasil Piala Dunia U20 2023: Israel Menang, Lolos ke 16 Besar Susul Argentina dan Brasil

Hasil Piala Dunia U20 2023: Israel Menang, Lolos ke 16 Besar Susul Argentina dan Brasil

Sports
Malaysia Masters 2023, Leo/Daniel: Kami Banyak Lakukan Kesalahan Sendiri

Malaysia Masters 2023, Leo/Daniel: Kami Banyak Lakukan Kesalahan Sendiri

Badminton
Daftar Finalis Malaysia Masters 2023, Indonesia Punya Satu Wakil

Daftar Finalis Malaysia Masters 2023, Indonesia Punya Satu Wakil

Badminton
Luton Town Promosi ke Premier League: Goresan Sejarah, Akhir Manis Kisah Cinderella Si Pembuat Topi

Luton Town Promosi ke Premier League: Goresan Sejarah, Akhir Manis Kisah Cinderella Si Pembuat Topi

Sports
Bayern Muenchen Juara Bundesliga: Angkat Trofi Palsu, Dihujani Siulan

Bayern Muenchen Juara Bundesliga: Angkat Trofi Palsu, Dihujani Siulan

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+