Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terlibat Video Seks Berbau Rasial, James Pearson Permalukan Ayahnya

Kompas.com - 18/06/2015, 17:55 WIB
KOMPAS.com - Leicester City memecat tiga pemainnya, termasuk putra manajer tim Nigel Pearson, setelah terlibat dalam pesta seks di Bangkok. Video ini pun berbau rasial.

Leicester tengah menjalani tur pra-musim ke Thailand. Rupanya tiga pemain tersebut, yakni bek James Pearson (22), kiper Adam Smith (22) dan striker Tom Hopper (21), memanfaatkan kesempatan untuk melakukan tindakan tak terpuji.

Mereka menggelar pesta seks dengan tiga wanita Thailand. Lebih parah lagi, ketiganya membuat film singkat dalam keadaan telanjang, sambil "menghina" para wanita tersebut.

Nah, video ini ketahuan setelah satu dari pelaku itu mengirimkannya kepada teman mereka di Inggris. Sunday Mirror pun mendapatkan rekamannya.

Aksi ketiga pemain ini pun diketahui klub. Leicester langsung mengambil tindakan cepat dengan segera memulangkan mereka ke Inggris untuk dimintai  keterangan, bahkan kontraknya pun diakhiri.

"Klub Sepak Bola Leicester City sudah memberitahu Tom Hopper, Adam Smith dan James Pearson bahwa kontrak mereka dengan klub sudah dihentikan," demikian pernyataan Leicester melalui situs resminya, Rabu (17/6/2015).

"Keputusan ini hasil dari investigasi internal dan proses disiplin sebagai konsekuensi dari peristiwa yang terjadi dalam tur di Thailand."

"Leicester sadar posisinya dan bahwa pemain sebagai perwakilan dari kota Leicester, Premier League, Federasi Sepak Bola Inggris, dan suporter. Hal ini terkait komitmen untuk menyampaikan pesan positif dari masyarakat, nilai-nilai kekeluargaan, kesetaraan, dan untuk menegaskan standar yang diharapkan dari sejarah klub, tradisi, aspirasi," sambung pernyataan tersebut.

Soal keterlibatan James Pearson, ini tentu saja menjadi pukulan telak bagi ayahnya. Bagaimana tidak, Nigel Pearson merupakan sosok yang sangat anti diskriminasi, sehingga apa yang sudah dilakukan tentu saja sangat memalukan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kata Pelatih Tanzania jika Timnas Indonesia Ingin Kalahkan Irak

Kata Pelatih Tanzania jika Timnas Indonesia Ingin Kalahkan Irak

Timnas Indonesia
AVC Challenge Cup: Indonesia Kalah dari Korsel, Grogi dan Tegang

AVC Challenge Cup: Indonesia Kalah dari Korsel, Grogi dan Tegang

Sports
Jelang Indonesia Vs Irak, Marselino Banyak Belajar dari Piala Asia U23

Jelang Indonesia Vs Irak, Marselino Banyak Belajar dari Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Daftar Tim Promosi Serie A: Warna Indonesia dalam Jay Idzes dan Como 1907

Daftar Tim Promosi Serie A: Warna Indonesia dalam Jay Idzes dan Como 1907

Liga Italia
Satu Dekade di Indonesia, NBA Berkomitmen Kembangkan Talenta Muda

Satu Dekade di Indonesia, NBA Berkomitmen Kembangkan Talenta Muda

Sports
Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Liga Indonesia
Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Internasional
Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Liga Indonesia
Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Badminton
Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Liga Lain
Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Liga Italia
Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Timnas Indonesia
Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com