Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ketum PSSI Terpilih Diminta Perbaiki Relasi dengan Pemerintah

Kompas.com - 18/04/2015, 11:34 WIB
Anju Christian

Penulis

SURABAYA, KOMPAS.com - Ada benang merah antara pidato pembukaan Ketua Umum PSSI periode 2011-2015, Djohar Arifin, dan Ketua KONI Pusat, Tono Suratman, dalam pidato pembukaan Kongres Luar Biasa PSSI di Surabaya, Sabtu (18/4/2015). Keduanya meminta ketua umum terpilih bisa memperbaiki hubungan dengan pemerintah.

Dalam beberapa pekan terakhir, hubungan PSSI dan pemerintah memang memanas. Pemerintah melalui Menteri Pemuda dan Olahraga, Imam Nahrawi sudah melayangkan tiga surat peringatan kepada PSSI. Pasalnya, PSSI tak kunjung memerintahkan Arema Cronus dan Persebaya Surabaya memenuhi tuntutan Badan Olahraga Profesional Indonesia (BOPI).

"Cari ketua yang bijak dan loyalnya tinggi kepada sepak bola sehingga kompetisi berjalan lancar dan tentunya tidak ada konflik lagi dengan pihak lain, termasuk pemerintah. PSSI harus bisa menjadi mitra pemerintah dalam hal ini Kementrian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora)," kata Tono ketika membuka KLB di Hotel JW Marriott, Surabaya.

Senada dengan Tono, Djohar pun meminta penerusnya mampu membangun hubungan baik dengan pemerintah. "Sinergi dengan pemerintah penting. Tidak mungkin membangun sepak bola tanpa dukungan pemerintah, terutama di daerah," ujarnya.

Seperti diketahui, KLB ini bakal menentukan posisi ketua umum, wakil ketua umum, dan komite eksekutif. Untuk pos ketua, ada sembilan calon yang maju antara lain Achsanul Qosasi, Benhard Limbong, Subardi, La Nyalla Mahmud Mattalitti, Muhammad Zein, Djohar Arifin Husin, Sarman, Syarif Bastaman, dan Joko Driyono.

Awalnya, Wakil Presiden Jusuf Kalla dan Menpora direncanakan hadir di KLB PSSI, tapi batal H-1. Sebab, JK harus meninjau persiapan Konferensi Asia Afrika. Sedangkan Imam Nahrawi mengaku ada jadwal lain.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com