Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alasan Riedl Memilih Evan Dimas

Kompas.com - 18/11/2014, 07:31 WIB
JAKARTA, Kompas.com - Pelatih Tim Nasional (Timnas) Indonesia, Alfred Riedl, menjelaskan alasan dirinya menyertakan Evan Dimas Darmono ke dalam skuad Timnas untuk AFF Suzuki Cup 2014. Menurut pelatih berkebangsaan Austria tersebut, Evan Dimas memiliki bakat yang bagus.

"Karena dia sangat bagus. Sangat sederhana," jelas Riedl di Karawaci, Senin (17/11/2014), soal alasannya membawa Evan Dimas.

Selain permainannya yang bagus, Riedl menilai Evan sebagai pemain yang sangat berbakat. Selain itu Riedl menganggap Evan memberikan impresi yang sangat bagus selama pemusatan latihan.

"Saya yakin kemampuannya meningkat sejak dia datang. Waktu pertama kali bergabung dia sedikit malu-malu, tapi ketika dia bermain anda melihat jika ada bakat terbesar," tambah Riedl yang menegaskan Evan tidak mendapat perlakuan berbeda dari pemain lain.

Masuknya Evan Dimas ke dalam skuad Timnas senior memang jadi hal yang fenomenal mengingat usianya yang masih muda. Evan Dimas adalah pemain yang bersinar di Timnas Indonesia U-19. Pemain asal Surabaya ini menjadi kapten Timnas U-19 di bawah arahan Pelatih Indra Sjafri yang menjuarai AFF U-19.

Dalam debutnya bersama tim senior pun, Evan Dimas memperlihatkan penampilan yang bagus. Dia bahkan mencetak gol saat Indonesia menaklukkan Timor Leste 4-0 di Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (11/11).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Internasional
Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Liga Indonesia
Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Internasional
Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Internasional
Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Internasional
Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Internasional
Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Internasional
Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Internasional
Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam 'Raksasa' Euro 2024

Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam "Raksasa" Euro 2024

Internasional
Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Sports
Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Internasional
Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst 'Supersub', De Oranje Menang 2-1

Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst "Supersub", De Oranje Menang 2-1

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com