Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Riedl Coret Tiga Pemain untuk Piala AFF 2014

Kompas.com - 12/11/2014, 18:45 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Pelatih tim nasional Indonesia, Alfred Riedl, mencoret tiga pemain usai menjalani latihan di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (12/11/2014). Pemain-pemain tersebut adalah Andritany, Teguh Amuruddin, dan Dedi Hartono.

Teguh dan Dedi mengikuti latihan selama 90 menit. Sementara, Andritany tidak berlatih karena mengalami cedera. Riedl memastikan, ketiga pemain tersebut batal ikut ke AFF Suzuki Cup 2014.

"Pencoretan posisi kiper cukup mudah. Andritany mengalami cedera dan Teguh berada di peringkat kelima posisi penjaga gawang. Untuk Dedi, saya harus mengambil keputusan sulit, namun tetap harus saya buat," kata Riedl usai latihan.

Dengan demikian, maka sudah sembilan pemain yang gagal bersaing untuk tampil di AFF Suzuki Cup 2014. Sebelumnya, Riedl sudah mencoret enam pemain, yakni Greg Nwokolo, Hamka Hamsah, Tony Sucipto, Ferdinand Sinaga, Ruben Sanadi, dan Hendro Siswanto.

Saat ini, Indonesia tinggal menyisakan 26 pemain. Keputusan akhir mengenai skuad Indonesia untuk AFF Suzuki Cup 2014 baru akan dipastikan usai latihan terakhir pada 17 November mendatang.

"Pengumumam pemain akan kami umumkan sampai menit terakhir. Itu normal. Kami akan mempertahankan sisa pemain ini sampai tanggal 17 November. Setelah latihan terakhir akan saya umumkan skuad utama. Lalu, pada 18 November 2014 kami berangkat ke Vietnam," lanjut Riedl.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Liga Indonesia
Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Internasional
Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Liga Indonesia
Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Internasional
Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Internasional
Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Internasional
Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Internasional
Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Internasional
Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Internasional
Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam 'Raksasa' Euro 2024

Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam "Raksasa" Euro 2024

Internasional
Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Sports
Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com