Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hazard Selangkah Lagi Cetak Rekor di Chelsea

Kompas.com - 15/09/2014, 21:53 WIB
Ary Wibowo

Penulis

Sumber Goal
LONDON, KOMPAS.com - Gelandang Chelsea, Eden Hazard, dikabarkan selangkah lagi bakal menandatangani kontrak baru bersama skuad The Blues yang bakal menjadikannya sebagai pemain dengan gaji tertinggi di Stamford Bridge.

Hazard masih terikat kontrak hingga 30 Juni 2017. Menurut Goal.com, Chelsea akan memperpanjang kontrak Hazard hingga 2019 dan bakal memberinya gaji lebih dari 250.000 pounds per pekan plus bonus performa di setiap pertandingan.

Jika kabar ini benar, Hazard akan berstatus sebagai pemain bergaji terbesar di Chelsea. Predikat tersebut saat ini dipegang Cecs Fabregas, yang mendapatkan gaji sebesar 250.000 pounds per pekan.

Salah satu alasan manajemen Chelsea memperpanjang kontrak Hazard karena manajer Jose Mourinho khawatir gelandang asal Belgia itu dilirik oleh klub lain pada musim depan. Apalagi, beberapa klub besar di Eropa seperti Real Madrid dan Paris Saint-Germain dikabarkan tertarik merekrutnya.

Terkait ketertarikan sejumlah klub besar itu, Hazard sempat mengatakan, "Aku 100 persen masih di Chelsea. Tentu, dalam sepak bola Anda tidak pernah tahu apa yang akan terjadi. Tetapi, aku masih memiliki kontrak bersama Chelsea dan ingin bertahan di sini. Ini hanya awal dari pembicaraan yang tepat, jadi kami mempunyai waktu."

Chelsea dikabarkan akan mengumumkan kesepakatan tersebut dalam beberapa pekan ke depan. Pada pekan lalu, Chelsea sudah lebih dulu mengonfirmasi bahwa kiper asal Belgia, Thibaut Courtois, telah menandatangani perpanjangan kontrak selama lima tahun di Stamford Bridge.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Timnas Indonesia
Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Rekap Final Singapore Open 2024: Fajar/Rian Runner-up dan Tanpa Gelar, Kemunduran dari Dua Turnamen Sebelum Ini

Rekap Final Singapore Open 2024: Fajar/Rian Runner-up dan Tanpa Gelar, Kemunduran dari Dua Turnamen Sebelum Ini

Badminton
STY Ungkap Alasan Mengacak Nomor Punggung Timnas Indonesia

STY Ungkap Alasan Mengacak Nomor Punggung Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Kata STY dan Marselino Soal Kurangnya 'Chemistry' Timnas Indonesia Saat Menghadapi Tanzania

Kata STY dan Marselino Soal Kurangnya "Chemistry" Timnas Indonesia Saat Menghadapi Tanzania

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Italia 2024, Bagnaia Sang Pebalap Tuan Rumah Berjaya!

Hasil MotoGP Italia 2024, Bagnaia Sang Pebalap Tuan Rumah Berjaya!

Motogp
Jadwal Timnas Indonesia Setelah Melawan Tanzania

Jadwal Timnas Indonesia Setelah Melawan Tanzania

Timnas Indonesia
Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Runner-up Usai Kalah dari Wakil China

Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Runner-up Usai Kalah dari Wakil China

Badminton
Tantangan Jose Mourinho di Fenerbahce dan Liga Turkiye

Tantangan Jose Mourinho di Fenerbahce dan Liga Turkiye

Liga Lain
Nasib Madura United, Kandang 3 Kali Jadi Arena Pesta Juara Indonesia

Nasib Madura United, Kandang 3 Kali Jadi Arena Pesta Juara Indonesia

Liga Indonesia
Berita Transfer: Real Madrid Disebut Bakal Perkenalkan Mbappe pada Senin

Berita Transfer: Real Madrid Disebut Bakal Perkenalkan Mbappe pada Senin

Liga Spanyol
Hasil Indonesia Vs Tanzania 0-0, Mistar Lawan Tahan Skuad Garuda

Hasil Indonesia Vs Tanzania 0-0, Mistar Lawan Tahan Skuad Garuda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Tanzania: Kiper Lawan Terkapar, Respek dari Fan Garuda

Indonesia Vs Tanzania: Kiper Lawan Terkapar, Respek dari Fan Garuda

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com