Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Van Gaal: Saya Mewarisi Skuad yang Berantakan

Kompas.com - 29/07/2014, 16:06 WIB
Akhmad Dani

Penulis

MANCHESTER, KOMPAS.com - Manajer baru klub Liga Primer Inggris Manchester United, Louis van Gaal mengeluarkan komentar pedas. Mantan manajer timnas Belanda itu mengkritik kualitas skuad yang ditinggalkan David Moyes, manajer Setan Merah sebelumnya.

Setelah resmi membesut Setan Merah selama tiga pekan, pelatih yang mengawali karier kepelatihannya di klub Ajax Amsterdam ini, menyebut skuat United warisan David Moyes sangat berantakan.

"Jika Anda ingin sukses, maka Anda harus punya skuat yang bagus. Sedangkan saya sekarang ditinggali skuat yang berantakan," kata Van Gaal seperti dilansir Daily Mail.

"Skuat yang ada sekarang tidak seimbang. Sangat sulit berprestasi di masa yang sulit ketimbang di masa yang fantastis," tambah mantan manajer Bayern Muenchen itu.

Van Gaal sejauh ini mencoba merombak juara Liga Primer 20 kali itu. United sudah mendatangkan dua pemain baru yaitu Ander Herrera dan Luke Shaw. Dan, Van Gaal menegaskan dirinya tak terburu-buru merekrut pemain tambahan.

Meski demikian, Van Gaal kini diketahui tengah membidik bek tengah Arsenal Thomas Vermaelen dan gelandang AS Roma, Kevin Strootman. "Saya akan membeli pemain untuk meningkatkan permainan. Saat ini saya masih mengevaluasi posisi mana yang harus diperkuat," terangnya

Louis van Gaal menjadi pelatih United menggantikan David Moyes yang dipecat. Di bawah kendali mantan manajer Everton itu, Setan Merah kehilangan tajinya dan hanya berhasil mengakhiri musim di peringkat ketujuh. Moyes sendiri dipecat sebelum musim berakhir dan kursinya sempat diisi pemain legendaris, Ryan Giggs.


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com