Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 16/07/2014, 16:10 WIB
EditorAloysius Gonsaga AE
KOMPAS.com — Media Italia mengklaim Massimiliano Allegri menjadi pengganti Antonio Conte sebagai pelatih Juventus. Seperti dikutip dari Football Italia, Rabu (16/7/2014), mantan pelatih AC Milan tersebut telah menandatangani kontrak berdurasi dua tahun untuk menjadi pelatih baru Si Nyonya Besar.

Conte membuat keputusan yang mengejutkan pada Selasa (15/7/2014) malam. Dia mengatakan mundur dari jabatannya sebagai pelatih Bianconeri, yang sudah dibawanya mencetak hat-trick juara Serie-A dalam tiga musim terakhir.

Rumor yang beredar menyebutkan bahwa pelatih berusia 44 tahun tersebut tak setuju dengan campur tangan para petinggi Juventus dalam strategi transfer. Klub tampaknya tergiur dengan tawaran sejumlah klub elite Eropa yang ingin membeli Arturo Vidal atau Paul Pogba.

Pasca-lengsernya Conte, muncul empat nama yang menjadi kandidat pelatih. Selain Allegri, ada juga Roberto Mancini, Luciano Spalletti, dan Sinisa Mihajlovic. Namun, sejumlah sumber, termasuk Mediaset dan Gazzetta dello Sport, merasa yakin bahwa Allegri sudah melakukan pembicaraan dengan Juventus dan sepakat dengan kontrak dua tahun.

Allegri dipecat oleh Rossoneri pada pertengahan musim lalu setelah gagal mengangkat performa Milan. Meski demikian, Juventus yakin pelatih berusia 46 tahun itu merupakan pilihan yang tepat untuk membawa mereka meraih scudetto keempat secara berturut-turut serta Liga Champions.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Pelatih Maroko: Kami Kalahkan Brasil Saat Ramadhan, Setelah Tarawih, Ini Gila!

Pelatih Maroko: Kami Kalahkan Brasil Saat Ramadhan, Setelah Tarawih, Ini Gila!

Sports
Klasemen Liga 1: PSM Makassar Cium Aroma Juara, Persib Masih Punya Harapan

Klasemen Liga 1: PSM Makassar Cium Aroma Juara, Persib Masih Punya Harapan

Sports
MotoGP Portugal 2023, Oliveira: Marquez Terlambat Rem!

MotoGP Portugal 2023, Oliveira: Marquez Terlambat Rem!

Motogp
Arema FC Vs Bali United, Ambisi dan 2 Fakta Dedik Setiawan

Arema FC Vs Bali United, Ambisi dan 2 Fakta Dedik Setiawan

Liga Indonesia
Jadwal Liga 1 Hari Ini: Arema FC Vs Bali United

Jadwal Liga 1 Hari Ini: Arema FC Vs Bali United

Sports
Mengingat Lagi Kesiapan Indonesia Gelar Piala Dunia U20 2023

Mengingat Lagi Kesiapan Indonesia Gelar Piala Dunia U20 2023

Liga Indonesia
Kronologi Israel Bisa Tampil di Piala Dunia U20 2023: Bikin Kejutan Lolos Kualifikasi Zona Eropa

Kronologi Israel Bisa Tampil di Piala Dunia U20 2023: Bikin Kejutan Lolos Kualifikasi Zona Eropa

Sports
Drawing di Bali Batal, Jadwal Piala Dunia U20 2023 Jadi Abu-Abu

Drawing di Bali Batal, Jadwal Piala Dunia U20 2023 Jadi Abu-Abu

Liga Indonesia
4 Fakta Jelang Arema FC Vs Bali United: Produktivitas Serdadu Tridatu

4 Fakta Jelang Arema FC Vs Bali United: Produktivitas Serdadu Tridatu

Liga Indonesia
Luksemburg Vs Portugal, Ketika Dua Selebrasi Ikonik Ronaldo Menyatu...

Luksemburg Vs Portugal, Ketika Dua Selebrasi Ikonik Ronaldo Menyatu...

Internasional
7 Kemenangan Beruntun Persik: Sikap Profesional Jelang Habis Kontrak

7 Kemenangan Beruntun Persik: Sikap Profesional Jelang Habis Kontrak

Liga Indonesia
Luksemburg Vs Portugal, Pentingnya Ronaldo dalam Pesta 6 Gol

Luksemburg Vs Portugal, Pentingnya Ronaldo dalam Pesta 6 Gol

Internasional
Cerita Brylian Aldama Rasakan 90 Menit Pertama bareng Persebaya

Cerita Brylian Aldama Rasakan 90 Menit Pertama bareng Persebaya

Liga Indonesia
Arema FC Vs Bali United: Singo Edan Umbar Ambisi meski Cuma Latihan 2 Hari

Arema FC Vs Bali United: Singo Edan Umbar Ambisi meski Cuma Latihan 2 Hari

Liga Indonesia
Alasan Argentina Tertarik Gantikan Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Alasan Argentina Tertarik Gantikan Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+