Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Van Persie: Jangan Pernah Remehkan Belanda

Kompas.com - 14/06/2014, 16:53 WIB
Azwar Ferdian

Penulis

SALVADOR, Kompas.com - Striker Robin van Persie, menjadi bintang kemenangan fantastis 5-1 Belanda atas Spanyol, Sabtu (14/6/2014), dini hari tadi. Van Persie mencetak dua gol, dengan satu gol indah penyama kedudukan di babak pertama.

Satu gol lagi dijaringkan bomber milik Manchester United ini memaksimalkan kesalahan yang dilakukan kiper Iker Casillas pada menit 72. Bagi van Persie, ini adalah peringatan buat semua tim untuk tidak meremehkan Belanda sebagai tin kuat di Piala Dunia 2014.

"Jangan pernah meremehkan kami, itu berlaku buat Spanyol sekalipun. Mereka memang tim kuat, yang punya banyak pemain bagus, seperti Diego Costa dan David de Gea, rekan saya di Manchester United," jelas van Persie, seperti dilansir Tribal Football.

"Dalam pandangan saya, Belanda adalah tim terbaik di dunia. Kami juga punya banyak pemain bagus, itu tidak boleh dilupakan," lanjut mantan pemain Arsenal ini.

Gol indah yang dicetak van Persie ke gawang Iker Casillas di menit 44, sekaligus membuktikan kapasitasnya sebagai striker top dunia. Menyambut umpan lambung pemain muda Daley Blind, van Persie "terbang" menyundul bola, tanpa bisa ditepis Casillas. Gol inilah yang membangkitkan semangat tanding De Oranje, hingga membungkus kemenangan 5-1.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Liga Indonesia
Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Internasional
Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Liga Indonesia
Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Internasional
Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Internasional
Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Internasional
Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Internasional
Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Internasional
Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Internasional
Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam 'Raksasa' Euro 2024

Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam "Raksasa" Euro 2024

Internasional
Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Sports
Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com