Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hadapi Nesta dkk, Kurniawan "De Javu" Primavera di Italia

Kompas.com - 07/06/2014, 23:35 WIB
Ary Wibowo

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Striker legendaris tim nasional Indonesia, Kurniawan Dwi Yulianto, mengaku senang bisa ikut serta dalam laga uji coba melawan tim Football Legends di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (7/6/2014).

Kurniawan menjadi salah satu pemain legendaris Indonesia yang memperkuat skuad Indonesia All Star. Selain Kurniawan, Indonesia All Star juga diisi oleh beberapa pemain seperti Bambang Pamungkas, Widodo C Putro, Hendro Kartiko hingga Bima Sakti.

Sementara itu, skuad Football Legends diisi oleh Gennaro Gatusso, Alessandro Nesta, Marco Materazzi, Francesco Toldo, Gianluca Zambrotta, Rui Costa, Luis Figo, Patrick Vieira, Deco, Robbie Fowler, Nuno Gomez, Michael Silvestre, dan Rivaldo.

"Sangat menyenangkan bisa melawan legenda-legenda dunia. Suatu kebanggaan bisa melawan mereka," ujar Kurniawan seusai pertandingan di SUGBK. Laga itu sendiri berakhir untuk kemenangan Football Legends 5-2.

Kurniawan juga mengungkapkan perasaannya melawan pemain-pemain yang berasal dari Italia. Menurutnya, pengalaman tersebut mengingatkannya saat berkiprah di Italia bersama skuad Primavera. 

"Mereka satu angkatan dengan saya di primavera, hanya saja beda nasib. Tapi saat bermain mereka menggunakan bahasa Italia, saya dejavu dan mengingatkan kembali ke masa-masa indah dulu," tuturnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com