Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tips ke Brasil: Bawa Semprotan Nyamuk!

Kompas.com - 04/06/2014, 19:08 WIB
KOMPAS.com - Kematian karena gigitan ular, penyakit malaria, deman berdarah, obat-obatan terlarang, penodongan dengan senjata tajam, adalah beberapa berita yang sempat muncul di berbagai media Inggris, jelang pelaksanaan Piala Dunia 2014 di Brasil. Maklum saja, Inggris akan menjalani laga pertama mereka melawan Italia pada 14 Juni di Manaus, kota yang identik dengan hutan tropisnya.

Fakta bahwa Manaus terletak di tengah hutan tropis terbesar di dunia juga jadi pertimbangan bagi para penonton untuk datang. Kekhawatiran bertemu ular raksasa turut memunculkan keraguan kepada para pengunjung. Apalagi pulau ini hanya bisa dijangkau dengan pesawat atau perahu.

"Orang-orang harus belajar geografi," bela Ketlen dos Santos Alves, pelajar 20 tahun dan warga Manaus. "Ya, Manaus memang berada di hutan Amazon, tetapi ini adalah kota yang sangat besar. Bagaimana mungkin orang-orang asing percaya bahwa di sana akan ada ular yang bergelantungan di setiap pohon dan buaya bersembunyi di selokan-selokan?"

Ada delapan negara yang akan sekali bertanding di Stadion Arena Amazonia, Manaus, yaitu Inggris, Italia, Swiss, Kroasia, Kamerun, Portugal, dan Honduras. Yang pasti, mereka harus bersiap menghadapi cuaca yang panas dan lembab di sana.

Bicara soal deman berdarah, sebenarnya kasus ini tidak hanya terjadi di Manaus, tetapi juga di seluruh Brasil. Tahun lalu ada 1,4 juta kasus deman berdarah muncul di negara eksotik ini.

Berdasarkan fakta tersebut, bagi siapa saja yang ingin ke Brasil untuk menonton Piala Dunia ada baiknya membawa semprotan atau obat nyamuk.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Liga Spanyol
Saat Legenda Timnas Indonesia 'Angkat Topi' untuk Ernando Ari...

Saat Legenda Timnas Indonesia "Angkat Topi" untuk Ernando Ari...

Timnas Indonesia
Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati 'Sang Dewi'

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati "Sang Dewi"

Liga Lain
Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Timnas Indonesia
Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com