Namun, menurut dia, antusiasme masyarakat tidak bisa hanya diukur dari jumlah penonton di stadion sehingga penting bagi pemain untuk selalu tampil optimal.
"Terlepas dari jumlah suporter yang datang, sangat penting untuk menyenangkan suporter yang menyaksikan baik di televisi maupun stadion," ujar Emery pada konferensi pers seusai pertandingan.
PBR kalah 0-4 pada laga itu. Gol dicetak oleh Piotr Trochowski (7), Vicente Iborra de La Fuente (12, 90), dan Andujar "Coke" Moreno (60, penalti).
"Indonesia secara umum punya kapasitas berkembang (dalam sepak bola), itu bisa dilihat hari ini saat Sevilla bermain dengan tim yang punya rival kuat di satu kota," tambahnya.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.