Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mazzarri: Pemain Inter Merasakan Tekanan

Kompas.com - 09/12/2013, 06:49 WIB
Ary Wibowo

Penulis

MILAN, KOMPAS.com - Pelatih Inter Milan, Walter Mazzarri, menilai sejumlah pemainnya merasakan tekanan saat ditahan imbang 3-3 oleh Parma pada lanjutan Serie-A di Stadion Giuseppe Meazza, Minggu (8/12/2013). Ia pun mengaku masih bisa menerima hasil imbang tersebut.

Rodrigo Palacio mencetak dua dari total tiga gol Inter. Satu gol lagi dikreasi oleh Fredy Guarin. Sementara, Parma mampu mencetak gol melalui sepasang torehan Nicola Sansone dan Marco Parolo.

"Saya percaya banyak dari pemain ini belum terbiasa menjadi pilihan utama bagi Inter dan mereka mulai merasakan tanggung jawab tersebut," ujar Mazzarri seperti dilansir Football Italia.

Menurut catatan Lega Serie-A, sepanjang pertandingan, Inter menguasai bola sebanyak 57 persen dan menciptakan lima peluang emas dari 11 usaha. Adapun tim tamu melepaskan tujuh tembakan akurat dari 16 percobaan.

"Kami memulai laga dengan buruk dan setelah kebobolan kami membutuhkan waktu 10 hingga 15 menit untuk bangkit. Kami harus merefleksikan bagaimana menghadapi situasi seperti ini," kata Mazzarri.

Raihan satu poin ini membuat Inter tetap berada di peringkat keempat klasemen sementara Serie-A dengan poin 28, tertinggal 12 angka dari Juventus di puncak. Ini adalah hasil imbang ketiga Inter dalam tiga laga terakhirnya di Serie-A.

"Kami kehilangan dua poin saat melawan Sampdoria, sementara malam ini merupakan pertandingan yang seimbang dan semua hal bisa terjadi. Kami juga bisa saja kalah dengan mudah," tuturnya.

"Untuk saat ini tidak menelan kekalahan adalah sesuatu yang penting ketika Anda membantu pemain muda dan belum berpengalaman untuk berkembang. Kami layak mendapatkan hasil lebih di laga lainnya, tetapi mungkin bukan pertandingan ini," tukas Mazzarri.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com