Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Platini: FIFA Ingin Senangkan CR7

Kompas.com - 04/12/2013, 15:28 WIB
Alsadad Rudi

Penulis

Sumber AScom
NYON, KOMPAS.com — Presiden UEFA Michel Platini mengatakan, ada kemungkinan FIFA memperpanjang periode voting FIFA Ballon d'Or 2013 untuk menyenangkan gelandang Portugal dan Real Madrid Cristiano Ronaldo, mengingat perpanjangan dilakukan setelah Ronaldo mencetak tiga gol pada pertandingan play-off Piala Dunia 2014 melawan Swedia, 19 November 2013.

Tiga gol dari Ronaldo itu menentukan kemenangan Portugal 3-2 atas Swedia. Portugal mendapat tiket masuk putaran final Piala Dunia 2014 dengan agregat 4-2 (1-0, 3-2).

Setelah pertandingan antara Portugal dan Swedia itu, FIFA mengumumkan bahwa tenggat waktu voting diubah dari 15 November menjadi 29 November 2013.

Sebagai catatan, yang mendapat hak voting adalah pelatih tim nasional, kapten tim nasional, dan sejumlah jurnalis. Pemilik suara berhak memilih tiga pemain terbaik menurut pandangannya.

Untuk FIFA Ballon d'Or 2013, sejumlah kalangan menilai ada tiga pemain yang berpotensi meraihnya, yaitu penyerang Barcelona Lionel Messi, pemain sayap Bayern Muenchen Franck Ribery, dan Ronaldo.

"Ini adalah keputusan FIFA, yang bertepatan dengan pertandingan play-off Piala Dunia 2014 (antara Portugal dan Swedia), di mana tercipta tiga gol dari Cristiano Ronaldo ke gawang Swedia. Mungkin, FIFA melakukannya untuk menyenangkan Cristiano," ujar Platini. Menurut AS, Platini mengatakan itu sambil tertawa.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com