"Pemain terbesar adalah yang berambisi memenangkan Liga Champions, dan Zlatan belum pernah memenangkannya. Malam ini ia tampil sangat baik," puji Blanc.
Dengan hasil tersebut PSG kini memuncaki Grup C dengan 6 poin dari 2 kemenangan. Blanc pun tak punya hal yang dikeluhkan dari kemenangan timnya. Pasalnya, skor 3-0 dianggap Blanc sudah sempurna.
"Selalu ada aspek yang bisa diperbaiki, tapi saya senang karena kami mendominasi permainan. Kami tampil bagus dari awal hingga akhir," pungkasnya.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.