Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Moratti: Pembicaraan Inter-Thohir Akan Berlanjut

Kompas.com - 09/08/2013, 20:59 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

KOMPAS.com - Presiden Inter Milan, Massimo Moratti, mengatakan bahwa pembicaraan dengan pengusaha Indonesia, Erick Thohir, mengenai penjualan saham klub, akan dilanjutkan pada pekan kedua bulan Agustus.

Ditengarai, Thohir tak lama lagi akan mewujudkan keinginannya untuk menguasai Inter. Menurut prediksi, dalam beberapa hari saja usai pertemuan nanti, Thohir akan membeli mayoritas saham La Beneamata.

"Untuk mencapai kesepakatan kami perlu menyetujui segalanya," ujar si raja minyak ini di luar kantornya di Milan. "Akan ada pembicaraan lanjutan setelah pertengahan Agustus."

"Masih ada beberapa hal yang tertunda. Saya yakin kami akan terus melanjutkan proses untuk menukar informasi. Para pengacara lebih tahu mengenai hal tersebut dibandingkan yang saya lakukan, sehingga saya tak tahu apa yang harus dikatakan kepada kalian."

"Saat ini segalanya terikat dengan sesuatu yang lain, sehingga semuanya masih harus dievaluasi dan diperiksa. Kemudian, pada akhirnya kami harus mencapai kesepakatan umum."

Spekulasi yang beredar menyebutkan bahwa meskipun mayoritas sahamnya akan dijual, tetapi Moratti tetap memegang posisinya sekarang. Sementara itu mantan bos Inter, Leonardo, akan kembali masuk manajemen sebagai direktur.

"Akankah saya tetap jadi presiden? Kita akan melihatnya apakah penting untuk klub. Mengenai Leonardo, saat ini bukanlah hal yang didiskusikan. Saya juga tak percaya dia sudah dihubungi pihak lain, yang mana akan menjadi hal yang aneh."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Liga Spanyol
Saat Legenda Timnas Indonesia 'Angkat Topi' untuk Ernando Ari...

Saat Legenda Timnas Indonesia "Angkat Topi" untuk Ernando Ari...

Timnas Indonesia
Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati 'Sang Dewi'

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati "Sang Dewi"

Liga Lain
Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Timnas Indonesia
Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com