Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 23/07/2013, 22:31 WIB
Lariza Oky Adisty

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Kesuksesan ASIOP Apacinti SKF Indonesia menjadi runner-up Gothia Cup di Swedia ternyata membawa berkah sendiri untuk Suaib Ansori. Pelatih tim Liga Kompas Gramedia ini ditawari Menteri Pendidikan dan Kebudayaan M Nuh untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang S-2.

Selama ini Ansori bekerja sebagai guru olahraga honorer di SMP Negeri 18 Menteng. Selain itu, ia juga aktif melatih SSB ASIOP Apacinti. Menurut Ansori, ia sudah menjalani profesi sebagai pelatih selama 10 tahun.

"Sebelum berangkat ke Swedia, Pak Menteri menjanjikan saya diangkat menjadi guru tetap," kata Ansori, seperti dikutip dari Tribunnews.

Namun, Mendikbud tidak bisa mengabulkan permintaan Ansori sebab untuk prosedur menjadi guru tetap harus melalui mekanisme yang cukup lama.

"Kalau untuk mengangkat guru honorer menjadi guru tetap, saya tidak bisa. Tapi, karena pelatih sudah S-1, silakan pilih sekolah S-2 di mana saja," ujar M Nuh saat menyambut tim ASIOP Apacinti, Senin (22/7/2013).

Tim asuhan Ansori ini keluar sebagai runner-up setelah menembus babak final. Sayangnya, di partai pamungkas, mereka takluk dari tim Slovenia, NK Krsko, dengan skor 4-3 melalui babak adu penalti.

Meski demikian, Firman, salah satu pemain ASIOP, dinobatkan menjadi pemain terbaik dalam turnamen kategori U-14 tersebut. Prestasi ini pun membuat Muhammad Bakir selaku Ketua Liga Kompas Gramedia menaikkan target untuk kompetisi tahun depan.

"Jika tahun ini kita juara dua, tahun depan target kita adalah juara," jelas Bakir.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Bicara Persaingan Gelar Liga Inggris, Klopp Perhitungkan Man United

Bicara Persaingan Gelar Liga Inggris, Klopp Perhitungkan Man United

Liga Inggris
Kalah dari West Ham, Spurs Punya Catatan Tak Diinginkan di Premier League

Kalah dari West Ham, Spurs Punya Catatan Tak Diinginkan di Premier League

Liga Inggris
Jadwal Bhayangkara FC Setelah Laga PSM, Potensi Debut Radja Nainggolan

Jadwal Bhayangkara FC Setelah Laga PSM, Potensi Debut Radja Nainggolan

Liga Indonesia
Jadwal Liga 1 Pekan Ini: PSM Vs Bhayangkara, Persebaya Vs Persija

Jadwal Liga 1 Pekan Ini: PSM Vs Bhayangkara, Persebaya Vs Persija

Liga Indonesia
Hasil Liga Inggris: Tottenham Tumbang, Everton Bekuk Newcastle

Hasil Liga Inggris: Tottenham Tumbang, Everton Bekuk Newcastle

Liga Inggris
Hasil Tottenham Vs West Ham 1-2, Spurs Kena 'Comeback', Tanpa Kemenangan dalam 5 Laga

Hasil Tottenham Vs West Ham 1-2, Spurs Kena "Comeback", Tanpa Kemenangan dalam 5 Laga

Liga Inggris
Erik Ten Hag: Teman-teman Saya Bilang Jangan ke Man United

Erik Ten Hag: Teman-teman Saya Bilang Jangan ke Man United

Liga Inggris
Saat Guardiola Pilih Pensiun jika Man City Raih Treble Winner Lagi...

Saat Guardiola Pilih Pensiun jika Man City Raih Treble Winner Lagi...

Liga Inggris
Pemain dan Pelatih PSM Curhat Kondisi Tim, Janji Main Maksimal

Pemain dan Pelatih PSM Curhat Kondisi Tim, Janji Main Maksimal

Liga Indonesia
Jadwal Piala Dunia Klub 2023, Manchester City Langsung Tampil di Semifinal

Jadwal Piala Dunia Klub 2023, Manchester City Langsung Tampil di Semifinal

Sports
Persebaya Vs Persija: Macan Menolak Tunduk, Motivasi Tinggi Kunjungi Kandang Bajul

Persebaya Vs Persija: Macan Menolak Tunduk, Motivasi Tinggi Kunjungi Kandang Bajul

Sports
Persib Evaluasi Diri demi Sapu Bersih Dua Laga Akhir Tahun Ini

Persib Evaluasi Diri demi Sapu Bersih Dua Laga Akhir Tahun Ini

Liga Indonesia
Messi Akan Mudahkan Suarez Beradaptasi di Inter Miami

Messi Akan Mudahkan Suarez Beradaptasi di Inter Miami

Liga Lain
Persebaya Vs Persija, Penyelesaian Akhir Macan Buat Doll Gelisah

Persebaya Vs Persija, Penyelesaian Akhir Macan Buat Doll Gelisah

Liga Indonesia
Ketika Chelsea Tak Kuasa Menandingi Energi Man United…

Ketika Chelsea Tak Kuasa Menandingi Energi Man United…

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com