Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gol Chiellini Sebuah Kesalahan Wasit

Kompas.com - 24/06/2013, 05:45 WIB

RIO DE JANEIRO, KOMPAS.com - Gol kedua Italia saat melawan Brasil di laga terakhir Grup A Piala Konfederasi, diakui wasit Ravshan Irmatov sebagai kesalahan. Menurut wasit asal Uzbekistan itu, ia meniup peluit sebagai hadiah penalti kepada Italia. Namun, GiorgioN Chiellini telanjur menendang bola dan gol. Ia pun menganggapnya sebagai gol.

Pada laga itu, Italia akhirnya dipaksa menyerah 2-4. Sebelumnya, Italia sempat tertinggal 1-3. Gol Chiellini itu membuat kedudukan menjari 2-3.

Para pemain BRasil sempat memprotes gol Chiellini tersebut. Namun, sang wasit tetap menyatakan itu sebuah gol.

Kini, dia mengungkapkan bahwa itu sebuah kesalahan. Sebab, ia meniup peluit sebenarnya untuk menunjuk titik putih, karena pemain Brasil melakukan pelanggaran di kotak terlarang. Namun, karena Chiellini melakukan tendangan dan gol, ia terpengaruh dan mengesahkannya sebagai gol.

"Dia telah mengakui membuat kesalahan dalalam insiden di kotak penalti tersebut," demikian dikatakan juru bicara FIFA, Pekka Odriozola.

Kesalahan sang wasit karena memberi keuntungan (advantage) kepada Italia. Namun, beberapa detik sebelum gol itu terjadi, dia sudah meniup peluit. Padahal, dalam aturan, keuntungan tak boleh diberikan ketika pertandingan berhenti.

"Itu kesalahan teknis dan ia (wasit) telah mengakui kesalahannya. Begitu meniup peluit, Anda harus menghentikan permainan. Anda tak bisa memberi keuntungan karena pertandingan sedang berhenti. Dia tak mencoba menghindari dari kesalahan. Hanya saja, ia menjelaskan situasi sulit yang ia hadapi," lanjut Odriozola.

"Kejadiannya sangat cepat, sementara dia baru saja meniup peluit (untuk penalti). Sementara, bola kemudian masuk ke gawang dan bisa diartikan sebagai gol. Kemudian, memang disahkan sebagai gol dan dia berpikir cepat," terangnya lagi.

Odriozola tak bisa mengatakan apakah wasit Uzbekistan itu akan dipulangkan atau dipertahankan di Piala Konfederasi. "Tanpa menganalisis penampilannya, Massimo Bisacca (Ketua Komisi Wasit FIFA) mengatakan bahwa wasit juga manusia yang membuat kesalahan, seperti orang lain, layaknya pemain atau striker yang gagalan memanfaatkan peluang menjadi gol," terangnya. (RTR)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

    STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

    Timnas Indonesia
    Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

    Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

    Timnas Indonesia
    Rekap Final Singapore Open 2024: Fajar/Rian Runner-up dan Tanpa Gelar, Kemunduran dari Dua Turnamen Sebelum Ini

    Rekap Final Singapore Open 2024: Fajar/Rian Runner-up dan Tanpa Gelar, Kemunduran dari Dua Turnamen Sebelum Ini

    Badminton
    STY Ungkap Alasan Mengacak Nomor Punggung Timnas Indonesia

    STY Ungkap Alasan Mengacak Nomor Punggung Timnas Indonesia

    Timnas Indonesia
    Kata STY dan Marselino Soal Kurangnya 'Chemistry' Timnas Indonesia Saat Menghadapi Tanzania

    Kata STY dan Marselino Soal Kurangnya "Chemistry" Timnas Indonesia Saat Menghadapi Tanzania

    Timnas Indonesia
    Hasil MotoGP Italia 2024, Bagnaia Sang Pebalap Tuan Rumah Berjaya!

    Hasil MotoGP Italia 2024, Bagnaia Sang Pebalap Tuan Rumah Berjaya!

    Motogp
    Jadwal Timnas Indonesia Setelah Melawan Tanzania

    Jadwal Timnas Indonesia Setelah Melawan Tanzania

    Timnas Indonesia
    Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Runner-up Usai Kalah dari Wakil China

    Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Runner-up Usai Kalah dari Wakil China

    Badminton
    Tantangan Jose Mourinho di Fenerbahce dan Liga Turkiye

    Tantangan Jose Mourinho di Fenerbahce dan Liga Turkiye

    Liga Lain
    Nasib Madura United, Kandang 3 Kali Jadi Arena Pesta Juara Indonesia

    Nasib Madura United, Kandang 3 Kali Jadi Arena Pesta Juara Indonesia

    Liga Indonesia
    Berita Transfer: Real Madrid Disebut Bakal Perkenalkan Mbappe pada Senin

    Berita Transfer: Real Madrid Disebut Bakal Perkenalkan Mbappe pada Senin

    Liga Spanyol
    Hasil Indonesia Vs Tanzania 0-0, Mistar Lawan Tahan Skuad Garuda

    Hasil Indonesia Vs Tanzania 0-0, Mistar Lawan Tahan Skuad Garuda

    Timnas Indonesia
    Indonesia Vs Tanzania: Kiper Lawan Terkapar, Respek dari Fan Garuda

    Indonesia Vs Tanzania: Kiper Lawan Terkapar, Respek dari Fan Garuda

    Timnas Indonesia
    Live Timnas Indonesia Vs Tanzania: Tembakan Egy Menerpa Mistar

    Live Timnas Indonesia Vs Tanzania: Tembakan Egy Menerpa Mistar

    Liga Indonesia
    Live Indonesia Vs Tanzania: Adi Satryo Beraksi, Gawang Garuda Aman

    Live Indonesia Vs Tanzania: Adi Satryo Beraksi, Gawang Garuda Aman

    Timnas Indonesia
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com