Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dihajar 10-0, Tahiti Korban Pesta dan Rekor Spanyol

Kompas.com - 21/06/2013, 03:49 WIB

Dalam tempo dua menit, Roche kembali memungut bola di gawangnya sendiri setelah gagal menahan tembakan Juan Mata.

Seusai mencetak gol, Mata ditarik ke luar pada menit ke-69. Posisi gelandang Chelsea tersebut digantikan oleh Cesc Fabregas.

Torres berpeluang menciptakan quat-trick saat menjadi algojo penalti pada menit ke-76. Spanyol mendapatkan hadiah penalti setelah Aitamai kedapatan melakukan handsball. Sayang, tembakan Torres hanya mengirim bola untuk membentur mistar.

Meski begitu, Torres langsung membayar lunas kesalahannya melalui gol yang diciptakannya pada menit ke-78. Berhasil menguasai bola dari Albiol, Torres tanpa kesulitan menciptakan gol. Spanyol untuk sementara unggul 9-0.

Ternyata, belum cukup bagi Spanyol dengan hanya unggul 9-0. Mereka masih mencetak satu gol lagi. Gol penutup diciptakan Silva pada menit ke-88. Spanyol pun akhirnya menang 10-0.

Susunan Pemain
Spanyol:
23- Pepe Reina; 5- Cesar Azpilicueta, 2- Raul Albiol, 15-Sergio Ramos (Jesus Navas 46), 19-Nacho Monreal; 4-Javi Martinez, 13-Juan Mata (Fabregas 69), 21-David Silva, 20-Santi Cazorla (Iniesta 76); 21-David Villa, 9-Fernando Torres
Pelatih: Vicente del Bosque

Tahiti: 1-Mikael Roche; 2-Alvin Tehau (Teaonui 53), 3-Marama Vahiru, 4- Teheivarii Ludivon, 6-Henri Caroine; 7-Heimano Bourebare, 10 Nicolas Vallar, 12 Edson Lemaire, 13 Steevy Chong Hue; 16 Ricky Aitamai, 17 Jonathan Tehau
Pelatih: Eddy Etaeta

Wasit:  Djamel Haimoudi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

    Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

    Timnas Indonesia
    Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

    Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

    Internasional
    Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

    Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

    Timnas Indonesia
    Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

    Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

    Liga Italia
    Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

    Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

    Timnas Indonesia
    Hasil Arsenal Vs Chelsea 5-0, Havertz Bikin Mantan Klub Babak Belur

    Hasil Arsenal Vs Chelsea 5-0, Havertz Bikin Mantan Klub Babak Belur

    Liga Inggris
    PSSI Pastikan Nathan Tjoe-A-On Bisa Perkuat Timnas U23 Lawan Korsel

    PSSI Pastikan Nathan Tjoe-A-On Bisa Perkuat Timnas U23 Lawan Korsel

    Timnas Indonesia
    Link Live Streaming Arsenal Vs Chelsea, Kickoff Pukul 02.00 WIB

    Link Live Streaming Arsenal Vs Chelsea, Kickoff Pukul 02.00 WIB

    Liga Inggris
    PB IKASI Kirim Arval Raziel dan Ricky Dhisulimah Ikut Kualifikasi Olimpiade

    PB IKASI Kirim Arval Raziel dan Ricky Dhisulimah Ikut Kualifikasi Olimpiade

    Sports
    Persebaya vs Bali United, Siap Mempermalukan Bajul Ijo

    Persebaya vs Bali United, Siap Mempermalukan Bajul Ijo

    Liga Indonesia
    6 Tahun Kolaborasi EVOS dan Pop Mie, Tingkatkan Talenta Esport Indonesia

    6 Tahun Kolaborasi EVOS dan Pop Mie, Tingkatkan Talenta Esport Indonesia

    Sports
    Persebaya Vs Bali United, Teco Minta Bali Kerja Keras

    Persebaya Vs Bali United, Teco Minta Bali Kerja Keras

    Liga Indonesia
    Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

    Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

    Liga Inggris
    Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

    Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

    Liga Indonesia
    Klasemen Liga Italia: Inter Scudetto, Jauhi Milan dan Juventus

    Klasemen Liga Italia: Inter Scudetto, Jauhi Milan dan Juventus

    Liga Italia
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com