ROMA, KOMPAS.com — Masing-masing satu pendukung Lazio dan AS Roma dilarang menyaksikan pertandingan sepak bola selama lima tahun, menyusul insiden saat berlangsungnya Derby della Capitale, Senin (8/4/2013).
Dua pendukung klub sepak bola yang berseberangan itu—masing-masing berusia 24 dan 39 tahun—tertangkap basah dalam video CCTV tengah melemparkan benda ke arah polisi saat pertandingan Serie-A di Stadion Olimpico itu berlangsung. Laga Roma kontra Lazio itu berakhir 1-1.
Keduanya kemudian diskors, dilarang menonton pertandingan sepak bola apa pun di stadion selama lima tahun.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanDapatkan informasi dan insight pilihan redaksi Kompas.com
Daftarkan EmailPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.