Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Matri: Liga Champions seperti Mimpi bagi Juventus

Kompas.com - 05/04/2013, 18:29 WIB

TURIN, KOMPAS.com - Penyerang Alessandro Matri menyatakan tidak akan meninggalkan Juventus meskipun ia kesulitan mendapatkan tempat utama sepanjang musim ini.

Matri baru tampil sebanyak 19 laga Serie-A, dengan 12 di antaranya sebagai pengganti. Meski begitu, pemain asal Italia tersebut cukup produktif. Ia telah mengemas tujuh gol, hanya kalah satu gol dari Fabio Quagliarella yang menduduki puncak daftar pencetak gol terbanyak Nyonya Besar.

"TIdak ada yang berubah. Aku merasa penting dan aku senang di sini. Terasa menyenangkan mengenakan seragam hitam-putih. Meskipun aku tidak bermain di semua pertandingan, aku mendapatkan imbalan mengingat faktanya aku membela salah satu tim terbaik dunia," jelas Matri.

Penampilan Juve cukup impresif pada musim ini. Tim besutan Antonio Conte ini di ambang juara Serie-A setelah masih memimpin klasemen hingga pekan ke-30. Juve juga mampu melangkah ke babak perempat final Liga Champions. Namun, Andrea PIrlo dan kawan-kawan harus berusaha keras untuk merebut tiket semifinal karena mereka takluk 0-2 dari Bayern Muenchen pada leg pertama perempat final.

"Dua tahun lalu, tidak ada yang akan membayangkan apa yang sudah kami menangi. Jika ini bukan keajaiban, maka ini adalah usaha yang luar biasa. Tujuan nyata kami adalah mempertahankan scudetto. Liga Champions lebih seperti mimpi. Kami akan berusaha sampai tidak ada lagi harapan," bebernya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com