Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rakyat Papua Menangis Freeport Dukung Persipura

Kompas.com - 15/01/2013, 16:29 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Persipura Jayapura dan PT Freeport Indonesia (PTFI) kembali melanjutkan kerja sama dengan penandatanganan MoU yang berlangsung di Kawasan Epicentrum, Kuningan, Jakarta, Selasa (15/1/2013). Kerja sama ini akan berjalan selama dua tahun ke depan untuk musim Indonesia Super League (ISL) musim 2013 dan 2014.

Sebelumnya, Persipura dan PTFI telah memulai kerja sama pada April tahun lalu. "Di antara sekian banyak kegiatan PTFI, Persipura menjadi salah satu yang penting untuk kami. Pada April tahun lalu, ada penandatanganan MoU untuk satu tahun. Pada Januari ini, kami berkomitmen bekerja sama lagi dengan Persipura dalam dua tahun," jelas Presiden Direktur PTFI, Rozik B Soecipto.

"Persipura menjadi pilihan pertama kerja sama kami dalam bidang olahraga. Kami ingin membina pemain-pemain muda di seluruh Papua, tak hanya di Persipura," lanjutnya.

Sementara itu, kubu Mutiara Hitam yang diwakili Ketua Umum Drs Benhur Tomi Mano menyambut gembira kerja sama lanjutan dengan PTFI. "Semua orang Papua menangis, karena Freeport mau membantu Persipura. Banyak orang bersukacita dengan masuknya Freeport ke Persipura. Tidak ada lagi demo di Freeport, karena mereka mau bekerja sama dengan Persipura," kata Benhur.

"Kami bersyukur ada kerja sama ini. Satu musim kompetisi ini, kami harus menghabiskan dana Rp 23 miliar. Meski dana dari Freeport tak banyak, namun kami tetap berterima kasih dengan kerja sama ini," tutup Benhur.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com