Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kala Anak Ikut Merayakan Trofi Euro 2012

Kompas.com - 03/07/2012, 06:42 WIB

KOMPAS.com — Ada pemandangan menarik saat tim nasional Spanyol merayakan kemenangan mereka di final Piala Eropa 2012 dengan menghajar Italia 4-0. Beberapa pemain Spanyol terlihat mengajak anak-anaknya merasakan rumput Stadion Olimpiade Kiev, Minggu (1/7/2012). Seolah mereka ingin anak-anaknya juga merasakan nikmatnya meraih kemenangan besar.

Fernando Torres, misalnya, mengajak dua anaknya, yakni Leo dan Nora, masuk ke lapangan. Setelah Torres, Juanfran, Xabi Alonso, Jordi Alba, Alvaro Arbeloa, Pedro Rodriguez, Santi Cazorla, dan Sergio Ramos pun tak mau ketinggalan menggendong buah hatinya ke lapangan.

Rasa lelah akibat bermain penuh konsentrasi melawan Italia, seakan terbayar dengan perayaan di lapangan bersama anaknya masing-masing. Layaknya anak kecil, berlarian ke sana-sini menjadi pilihan beberapa bocah tersebut.

Tetapi, para penonton akan mengetahui dengan jelas anak dari tiap-tiap pemain Spanyol. Sebab, semua anak dari para pemain mengenakan seragam Spanyol dengan nomor punggung sang ayah. Hanya nama punggung yang menjadi pembeda dengan nama sang buah hati masing-masing.

Torres yang menjadi top scorer Piala Eropa 2012 mencuri perhatian paling banyak. Tingkah laku kedua anak striker Chelsea itu sangat menggemaskan selama di lapangan. Ada suatu momen di depan gawang kala Nora dan Leo terjatuh akibat bertabrakan karena terus berlari penuh semangat.

Sementara anak-anak dari kiper cadangan Pepe Reina agak lebih tenang ketimbang Torres. Grecia, Alma, dan Luca sedikit pendiam. Hal itu dimanfaatkan oleh beberapa fotografer untuk mengambil foto Reina beserta ketiga anaknya itu saat sedang memegang trofi Piala Eropa.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Barcelona Tembak Kaki Sendiri, Xavi Marah

    Barcelona Tembak Kaki Sendiri, Xavi Marah

    Liga Spanyol
    Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

    Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

    Liga Inggris
    Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

    Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

    Liga Italia
    Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

    Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

    Liga Spanyol
    Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

    Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

    Liga Inggris
    Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

    Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

    Liga Spanyol
    Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

    Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

    Badminton
    Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

    Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

    Badminton
    Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

    Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

    Badminton
    Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

    Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

    Liga Inggris
    Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

    Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

    Liga Inggris
    Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

    Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

    Badminton
    Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

    Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

    Badminton
    Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

    Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

    Badminton
    Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

    Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

    Badminton
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com