Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Tanpa Pep Barca Bukan Apa-Apa"

Kompas.com - 23/02/2012, 11:10 WIB

BARCELONA, KOMPAS.com - Pemain bek kanan Barcelona, Dani Alves, mengungkapkan pujiannya terhadap pelatih Barca, Josep Pep Guardiola. Menurutnya, Pep adalah sosok yang paling berperan dalam membangun keberhasilan Barca hingga saat ini. Oleh karena itu, Alves meyakini Pep akan memeperpanjang kontraknya bersama Barca.

"Saya pikir dia akan memperbaruinya (kontrak), tanpa dia kami bukan apa-apa," ujar Alves seperti yang dilansir dari situs resmi klub.

Pemain asal Brasil ini ingin mengucapkan terima kasih atas hal-hal yang telah diberikan oleh Pep sebagai pelatih. Menurutnya pelatih berusia 41 tahun itu sudah berhasil memubuat semua fans Barca tersenyum kembali.

"Pep telah menempatkan senyum itu kembali ke sepak bola, bagi para penggemar dan orang-orang yang menyukai sepak bola yang sebenarnya," ujar Alves saat presentasi situs barunya di Cornella.

Pada saat itu, Alves tak henti-hentinya mengucapkan terima kasih kepada Pep. Alves juga berandai-andai jika Pep tidak melanjutkan kontraknya bersama Barca. Sosok Pep dan jasa-jasanya tentu akan selalu diingat oleh semua pemain.

"Berkat dia, saya di sini dan sudah mencapai banyak hal. Saya pikir dalam hidup kita selalu bersyukur dan jika dia memutuskan untuk tidak melanjutkan, maka apa yang telah diberikan akan tetap tinggal bersama kami," ujar pemain bernomor punggung 20 ini.

Sementara itu, Alves mengakuui bahwa kans Barca untuk menjadi juara La Liga merupakan hal yang sulit dengan kondisi ketertinggalan sepuluh poin dari pemuncak klasemen sementara, Real Madrid. Namun, lanjutnya, hal itu masih mungkin untuk  diperjuangkan.

"Kami akan bersaing hingga akhir dan jika kami kalah, kami akan mengucapkan selamat kepada pemenang," ujar Alves.

Saat ini Barca berada di posisi runner-up dengan jumlah perolahan 51 poin. Jumlah itu terpaut sepuluh poin dengan penguasa puncak klasemen, Real Madrid, yang sudah mengoleksi 61 poin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

    Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

    Internasional
    Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

    Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

    Liga Indonesia
    Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

    Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

    Badminton
    Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

    Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

    Liga Lain
    Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

    Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

    Liga Italia
    Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

    Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

    Timnas Indonesia
    Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

    Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

    Timnas Indonesia
    STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

    STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

    Timnas Indonesia
    Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

    Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

    Timnas Indonesia
    Rekap Final Singapore Open 2024: Fajar/Rian Runner-up dan Tanpa Gelar, Kemunduran dari Dua Turnamen Sebelum Ini

    Rekap Final Singapore Open 2024: Fajar/Rian Runner-up dan Tanpa Gelar, Kemunduran dari Dua Turnamen Sebelum Ini

    Badminton
    STY Ungkap Alasan Mengacak Nomor Punggung Timnas Indonesia

    STY Ungkap Alasan Mengacak Nomor Punggung Timnas Indonesia

    Timnas Indonesia
    Kata STY dan Marselino Soal Kurangnya 'Chemistry' Timnas Indonesia Saat Menghadapi Tanzania

    Kata STY dan Marselino Soal Kurangnya "Chemistry" Timnas Indonesia Saat Menghadapi Tanzania

    Timnas Indonesia
    Hasil MotoGP Italia 2024, Bagnaia Sang Pebalap Tuan Rumah Berjaya!

    Hasil MotoGP Italia 2024, Bagnaia Sang Pebalap Tuan Rumah Berjaya!

    Motogp
    Jadwal Timnas Indonesia Setelah Melawan Tanzania

    Jadwal Timnas Indonesia Setelah Melawan Tanzania

    Timnas Indonesia
    Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Runner-up Usai Kalah dari Wakil China

    Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Runner-up Usai Kalah dari Wakil China

    Badminton
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com