Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menpora: Jangan Sampai Timnas Jadi Korban

Kompas.com - 14/02/2012, 11:56 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com Menteri Pemuda dan Olahraga Andi Malarangeng meminta Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) dan Komite Penyelamat Sepak Bola Indonesia (KPSI) untuk segera menyelesaikan kisruh kepengurusan sepak bola Tanah Air. Dia menilai, jika tak kunjung usai, maka persoalan ini tentunya akan berimbas pada kepentingan sepak bola nasional.

"Harus segera ada langkah terobosan atau win-win solution mengenai persoalan ini. Jangan malah dengan persoalan ini justru dapat menjadikan pemain timnas kita menjadi korban," ujar Andi kepada Kompas.com, Selasa (14/2/2012) di Jakarta.

Andi kembali menegaskan, di samping berbagai isu yang menghinggapi di antara dua kubu tersebut, sebaiknya yang pertama harus diselesaikan adalah persoalan dualisme kompetisi antara Indonesia Super League (ISL) dan Indonesia Premier League (IPL). Ia menilai, PSSI harus dapat mengakui ISL yang sebelumnya dinilai ilegal.

Adapun karena hal tersebut, hingga saat ini PSSI telah melarang pemain yang berkompetisi di ISL untuk membela timnas berdasarkan Statuta FIFA. Dengan demikian, sejumlah pemain potensial, seperti Oktovianus Maniani, Titus Bonai, Patrick Wanggai, yang bermain di ISL, otomatis kehilangan haknya membela Tanah Air di sejumlah kompetisi internasional.

"Ini adalah usulan saya untuk menuju keputusan yang strategis bagi sepak bola nasional. Jadi, dari sekian banyak isu dalam persoalan ini, dualisme kompetisi ini dululah yang harus segera terselesaikan. Satu-satu dulu. Harus secara bertahap," kata Andi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Pep Guardiola Jadi Pelatih Terbaik Premier League 2023-2024

    Pep Guardiola Jadi Pelatih Terbaik Premier League 2023-2024

    Liga Inggris
    Jelang Laga Final Lawan Persib, Pemain Muda Madura United Gabung Timnas

    Jelang Laga Final Lawan Persib, Pemain Muda Madura United Gabung Timnas

    Liga Indonesia
    Piala AFF: Pelatih Thailand Puji Indonesia, Sebut Garuda Naik Level

    Piala AFF: Pelatih Thailand Puji Indonesia, Sebut Garuda Naik Level

    Timnas Indonesia
    Jadwal Final Liga Europa, Atalanta Vs Bayer Leverkusen

    Jadwal Final Liga Europa, Atalanta Vs Bayer Leverkusen

    Liga Lain
    Sepak Bola Menyatukan, Harga Tiket Melahirkan Lapisan

    Sepak Bola Menyatukan, Harga Tiket Melahirkan Lapisan

    Timnas Indonesia
    Usai Bikin Keajaiban Terakhir, Claudio Ranieri Akan Pensiun

    Usai Bikin Keajaiban Terakhir, Claudio Ranieri Akan Pensiun

    Liga Italia
    Semifinal Piala AFF Target VFF, Tak Peduli Satu Grup dengan Garuda

    Semifinal Piala AFF Target VFF, Tak Peduli Satu Grup dengan Garuda

    Internasional
    Piala AFF 2024 Disebut Tantangan Utama Pelatih Vietnam Kim Sang-sik

    Piala AFF 2024 Disebut Tantangan Utama Pelatih Vietnam Kim Sang-sik

    Timnas Indonesia
    Potensi Cristiano Ronaldo Pecahkan 3 Rekor di Euro 2024

    Potensi Cristiano Ronaldo Pecahkan 3 Rekor di Euro 2024

    Internasional
    Ronaldo Bangga Dipanggil Timnas Portugal untuk Euro 2024

    Ronaldo Bangga Dipanggil Timnas Portugal untuk Euro 2024

    Internasional
    Atletico Madrid ke Jakarta, Sesi Latihan dari Pelatih Akademi Rojiblancos

    Atletico Madrid ke Jakarta, Sesi Latihan dari Pelatih Akademi Rojiblancos

    Liga Spanyol
    Syarat-syarat Calon Pengganti Mauricio Pochettino di Chelsea

    Syarat-syarat Calon Pengganti Mauricio Pochettino di Chelsea

    Liga Inggris
    Persib Bandung Vs Madura United, Alasan Disebut Final Ideal Liga 1

    Persib Bandung Vs Madura United, Alasan Disebut Final Ideal Liga 1

    Liga Indonesia
    Motivasi Pemain Asing Terlama Persib yang Begitu Dekat dengan Juara

    Motivasi Pemain Asing Terlama Persib yang Begitu Dekat dengan Juara

    Liga Indonesia
    Jadwal Malaysia Masters 2024: 11 Wakil Indonesia Beraksi, Tersaji Duel Merah Putih

    Jadwal Malaysia Masters 2024: 11 Wakil Indonesia Beraksi, Tersaji Duel Merah Putih

    Badminton
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com