Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Aguero Bertekad Bobol Liverpool

Kompas.com - 26/01/2012, 02:30 WIB

LIVERPOOL, KOMPAS.com Penyerang Manchester United, Sergio Aguero, bertekad membobol gawang Pepe Reina untuk memberikan kemenangan buat timnya saat melawan Liverpool pada leg kedua semifinal Piala Carling, Kamis (26/1/2012) dini hari WIB.

"Reina adalah salah satu kiper terbaik di Eropa. Namun, aku pernah mengalahkan dia di Buenos Aires dan saat kami meraih kemenangan 3-0 di Premier League. Kini, aku akan mengulang prestasi yang sama di Anfield nanti," jelas Aguero.

"Bermain melawan Liverpool selalu menjadi memori yang baik bagiku. Ketika memenangkan Liga Europa bersama Athletico Madrid, kami sangat emosional pada leg kedua semifinal di Anfield. Jadi, aku terpacu meraih hasil bersama City," lanjutnya.

"The Citizens" harus menelan kekalahan 0-1 di depan publiknya sendiri pada leg pertama. Oleh karena itu, tim besutan Roberto Mancini itu harus tampil mati-matian demi memperebutkan tiket ke final.

City sedang tampil percaya diri pascakemenangan dramatis 3-2 atas Tottenham Hotspur. Sebaliknya, Liverpool sedang dalam situasi kurang konsisten. Steven Gerrard dan kawan-kawan baru saja menelan kekalahan memalukan, 1-3, dari tim papan bawah Bolton Wanderers.
 
"Pertandingan nanti akan lebih berbeda daripada leg pertama. Saat itu, kami mungkin terpengaruh kekalahan dari Manchester United di Piala FA. Aku ingin bermain bersama City di final yang digelar di Wembley. Aku sangat optimistis setelah kami meraih kemenangan atas Tottenham Hotspur," tutur penyerang asal Argentina itu.

"Liverpool memiliki pertahanan yang kuat dan serangan balik yang juga sama baiknya. Namun, mereka akan kesulitan karena absennya Luis Suarez. Hal itu menjadi sesuatu yang positif bagi kami," sambungnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Timnas Indonesia
Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

Timnas Indonesia
Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com