Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

FIFA Tak Mau Komentar Soal KLB

Kompas.com - 17/01/2012, 18:53 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - FIFA enggan mengomentari keinginan Komite Penyelamat Sepak Bola Indonesia (KPSI) yang berencana menggelar Kongres Luar Biasa (KLB) di Surabaya pada 6 Maret 2012. Hal itu tertuang dalam surat FIFA kepada PSSI tertanggal 13 Januari.

Surat yang ditandatangani Sekretaris Jenderal AFC Alex Soosay dan Sekjen FIFA Jerome Valcke tersebut merupakan surat balasan atas surat yang dikirimkan oleh PSSI terkait usulan KLB dari KPSI. Dalam surat tersebut tertulis, "Menanggapi permintaan KLB dari dua per tiga anggota PSSI, FIFA dan AFC mengerti dari laporan Anda (PSSI). Dari proses verifikasi PSSI bahwa permintaan yang dibuat oleh 320 dari 588 anggota PSSI, jumlah itu kurang dari dua per tiga yang dibutuhkan, menurut Statuta PSSI pasal 31 poin 2 untuk meminta pelaksanaan KLB."

Deputi Sekjen PSSI Saleh Mukadar mengatakan, PSSI telah memverifikasi surat-surat dari para anggota PSSI yang menyatakan mendukung penyelenggaraan KLB. Namun, dari 460 surat yang diperiksa PSSI, jumlah surat sah tidak mencapai kuota minimum penyelenggaraan KLB, yakni dua per tiga anggota PSSI yang berjumlah total 588 anggota.

"Dari 460 yang telah kami verifikasi, sebelas suara rangkap dan 80 suara bukan anggota PSSI. Artinya tidak bisa digelar KLB," kata Saleh kepada wartawan di Kantor PSSI, Selasa (17/1/2012).

FIFA dan AFC tidak dalam posisi berkomentar soal permintaan KLB. Hal itu tertuang dalam paragraf kedua yang tertulis, "Terkait informasi yang diberikan itu, FIFA dan AFC tidak dalam posisi memberikan komentar tentang validitas permintaan KLB. Kami (FIFA dan AFC) mengacu pada pasal 29 poin I yang mengatakan bahwa PSSI harus mengadakan kongres biasa tiap tahun."

FIFA dan AFC hanya menyarankan bahwa agar permasalahan PSSI diselesaikan melalui kongres tahunan. FIFA dan AFC mendesak agar PSSI menggelar kongres tahunan sebelum 20 Maret 2012 demi mengindari kemungkinan sanksi dari komite FIFA.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

    Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

    Timnas Indonesia
    Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

    Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

    Timnas Indonesia
    Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

    Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

    Timnas Indonesia
    Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

    Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

    Timnas Indonesia
    Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

    Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

    Timnas Indonesia
    Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

    Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

    Liga Indonesia
    Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

    Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

    Timnas Indonesia
    Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

    Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

    Timnas Indonesia
    Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

    Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

    Timnas Indonesia
    Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

    Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

    Timnas Indonesia
    Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

    Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

    Badminton
    Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

    Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

    Liga Indonesia
    Indonesia Vs Irak: Tekad Rio Fahmi Tembus Olimpiade bersama Garuda Muda

    Indonesia Vs Irak: Tekad Rio Fahmi Tembus Olimpiade bersama Garuda Muda

    Timnas Indonesia
    Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Irak Pukul 22.30 WIB

    Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Irak Pukul 22.30 WIB

    Timnas Indonesia
    Performa Lawan Jepang Jadi Bekal Tim Uber Indonesia Hadapi Thailand

    Performa Lawan Jepang Jadi Bekal Tim Uber Indonesia Hadapi Thailand

    Badminton
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com