Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PSSI Jangan Bius Masyarakat dengan Janji

Kompas.com - 02/08/2011, 14:27 WIB

SURABAYA, KOMPAS.com — Mantan pemain tim nasional, Ferrel Raymond Hattu, mengingatkan, pengurus PSSI jangan membius masyarakat dengan janji bahwa tim nasional sekarang akan bisa bicara banyak pada penyisihan di Grup E Zona Asia, apalagi menjanjikan akan masuk 10 besar Asia.

"Kita harus realistis bahwa kemampuan tim kita masih belum bisa berbicara banyak di tingkat Asia. Kalau untuk ASEAN okelah. Jangan buat masyarakat berfantasi karena bisa menimbulkan kekecewaan," kata Ferrel di Surabaya, Selasa (2/8/2011).

Indonesia berada di Grup E Zona Asia bersama Iran, Qatar, dan Bahrain. Gonzales dan kawan-kawan akan memainkan pertandingan perdana dalam tandang melawan Iran di Teheran, awal September. Mereka akan bertolak ke Iran sebelum Lebaran. Kini tim nasional (timnas) ditukangi pelatih asal Belanda, Wim Rijsbergen.

Menurut Ferrel, hasil babak penyisihan ketika Indonesia mengalahkan Turkmenistan 4-3 setelah memimpin 3-1, menunjukkan bahwa timnas masih memiliki kelemahan dalam hal stamina, konsistensi permainan, dan strategi bertanding. Hal itu menunjukkan bahwa pemain belum siap untuk bermain selama 90 menit secara konsisten.

"Realistis saja, Iran yang akan kita hadapi pada pertandingan perdana ini jelas lebih kuat daripada Turkmenistan. Maka dari itu, masyarakat jangan diberi fantasi bahwa timnas akan bisa memetik hasil seperti lawan Turkmenistan. Siapa pun pelatihnya, tidak mungkin dalam waktu sebulan akan membuat kemajuan timnas secara signifikan," ujar mantan libero yang terkenal bermain dingin ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Timnas Indonesia Vs Tanzania: STY Buta Kekuatan Lawan, Tak Fokus ke Hasil

    Timnas Indonesia Vs Tanzania: STY Buta Kekuatan Lawan, Tak Fokus ke Hasil

    Timnas Indonesia
    IBL 2024: Wahyu Widayat Jati 'Cacing' Latih Amartha Hangtuah Jakarta

    IBL 2024: Wahyu Widayat Jati "Cacing" Latih Amartha Hangtuah Jakarta

    Sports
    Hasil UFC 302: Islam Makhachev Kalahkan Poirier, Juara meski Dahi Luka

    Hasil UFC 302: Islam Makhachev Kalahkan Poirier, Juara meski Dahi Luka

    Sports
    Real Madrid Juara Liga Champions 2023-2024: Bola Mati dan 'Keajaiban' Carvajal

    Real Madrid Juara Liga Champions 2023-2024: Bola Mati dan "Keajaiban" Carvajal

    Liga Champions
    Barito Putera Berbagi dengan Anak Yatim di Hari Lahir Pancasila

    Barito Putera Berbagi dengan Anak Yatim di Hari Lahir Pancasila

    Liga Indonesia
    Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Tanzania Sore Ini

    Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Tanzania Sore Ini

    Timnas Indonesia
    Africa Day 2024, Menpora Bersiap Jelang Konferensi Asia-Afrika

    Africa Day 2024, Menpora Bersiap Jelang Konferensi Asia-Afrika

    Sports
    Toni Kroos Raih Gelar Keenam Liga Champions: Ini Gila, Luar Biasa...

    Toni Kroos Raih Gelar Keenam Liga Champions: Ini Gila, Luar Biasa...

    Liga Champions
    Malik Risaldi Tak Mau Sekadar Mampir di Timnas Indonesia

    Malik Risaldi Tak Mau Sekadar Mampir di Timnas Indonesia

    Timnas Indonesia
    Jr NBA Gelar Her Time to Play, Wadah Pengembangan Pebasket Putri

    Jr NBA Gelar Her Time to Play, Wadah Pengembangan Pebasket Putri

    Sports
    Rezaldi Hehanussa, Juara di Persija dan Persib, Terpuruk lalu Bangkit

    Rezaldi Hehanussa, Juara di Persija dan Persib, Terpuruk lalu Bangkit

    Liga Indonesia
    Jadwal Final Singapore Open 2024, Fajar/Rian Jaga Asa Indonesia

    Jadwal Final Singapore Open 2024, Fajar/Rian Jaga Asa Indonesia

    Badminton
    Vinicius Tak Peduli Ballon d'Or meski Bawa Madrid Juara Liga Champions

    Vinicius Tak Peduli Ballon d'Or meski Bawa Madrid Juara Liga Champions

    Liga Champions
    Edin Terzic Ungkap Apa yang Disampaikan kepada Bellingham Usai Laga

    Edin Terzic Ungkap Apa yang Disampaikan kepada Bellingham Usai Laga

    Liga Champions
    Persib Juara: Lautan Biru Bandung, Tumpah Ruah, Dahaga 10 Tahun Tuntas

    Persib Juara: Lautan Biru Bandung, Tumpah Ruah, Dahaga 10 Tahun Tuntas

    Liga Indonesia
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com