Neuer Terancam Batal ke Bayern

Kompas.com - 06/05/2011, 09:36 WIB

MUENCHEN, KOMPAS.com — Direktur Olahraga Bayern Muenchen Christian Nerlinger menilai, harga yang dipatok Schalke 04 untuk kiper Manuel Neuer terlalu mahal. Jika pendirian Schalke tak berubah, Nerlinger mengaku siap membatalkan transaksi pembelian kiper tim nasional Jerman tersebut.

Kontrak Neuer di Schalke akan berakhir musim depan. Penjaga gawang yang meroket di Piala Dunia 2010 itu mengaku tak ingin memperpanjang masa kerjanya lagi di Schalke. Mau tak mau, manajemen Schalke harus menjual Neuer di akhir musim nanti agar tidak merugi. Masalahnya, banderol yang dipasang Schalke sangat tinggi, yakni 25 juta euro (sekitar Rp 311 miliar).

"Setiap pemain memiliki harga tersendiri. Tetapi, Bayern selalu terkenal karena tidak membiarkan diri kami berada di bawah tekanan. Sikap ekonomi yang sehat adalah bagian dari konsep kami, dan ini tidak akan berubah dengan transfer Manuel Neuer," tegas Nerlinger.

"Der Bavarians" mengindikasikan akan menunggu Neuer sampai kontraknya habis musim depan. Sebab, mereka baru saja memperpanjang kontrak kiper utamanya saat ini, Hans-Jorg Butt. Nerlinger menilai, Butt masih layak menduduki posisi yang sama hingga tahun depan.

"Kami memiliki solusi yang stabil, dengan atau tanpa Manuel Neuer. Kami tidak akan memiliki keraguan sama sekali tentang musim depan dengan Jorg Butt sebagai kiper nomor satu kami," tuntasnya. (TZ)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com