Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Arsenal Bakal Kelelahan karena Menjalani Partai Ulang

Kompas.com - 22/02/2011, 04:28 WIB

London, Minggu - Skuad Arsenal bakal mengalami pertandingan yang melelahkan setelah ditahan imbang tim dari Divisi III, Leyton Orient, 1-1 pada laga putaran kelima Piala FA, Minggu (20/2) di Stadion Brisbane Road.

Hasil imbang itu membuat Arsenal dan Leyton Orient harus menjalani partai ulang di Stadion Emirates pada 2 Maret untuk menentukan pemenang.

Tim yang menjadi pemenang dalam partai ulang akan menghadapi Manchester United di babak perempat final Piala FA, 12 Maret. Jika Arsenal menang, ”The Gunners” akan berhadapan dengan ”Setan Merah”.

Sebelum menghadapi Leyton Orient, Arsenal harus menjalani dua laga, yaitu melawan Stoke City di Liga Inggris pada 23 Februari dan melawan Birmingham City, 27 Februari di Carling Cup.

Jadwal pertandingan yang padat itu tidak menguntungkan Arsenal karena pemainnya jelas akan mengalami kelelahan.

Dalam laga tersebut, Arsenal yang baru saja menekuk Barce- lona tampil percaya diri karena menghadapi tim lemah. Namun, pemain Leyton Orient menunjukkan sikap pantang menyerah.

Arsenal lebih dulu unggul 1-0 melalui Tomas Rosicky pada menit ke-53. Satu menit menjelang pertandingan berakhir, petaka menimpa Arsenal setelah Jonathan Tehoue berhasil menyamakan kedudukan.

”Itulah sepak bola,” kata Manajer Arsenal Arsene Wenger, mengomentari hasil imbang itu.

”Saya yakin para pemain bermain dengan semangat tinggi. Namun, pemain Leyton Orient juga patut mendapat pujian karena mereka tidak pernah menyerah,” kata Wenger.

Tetap optimistis

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Liga Italia
BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com