Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cassano Beri Milan Kualitas

Kompas.com - 09/01/2011, 00:13 WIB

MILAN, KOMPAS.com - Pelatih AC Milan, Massimiliano Allegri, menilai kedatangan Antonio Cassano telah memberikan Milan kualitas tambahan di lapangan. Menurut Allegri, Cassano adalah pemain pintar yang dapat memberikan Milan keseimbangan permainan.

Cassano melakukan debut bersama Milan pertengahan pekan ini melawan Cagliari. Meski hanya masuk sebagai pemain pengganti, Cassano sanggup memberikan kontribusi positif dengan menyumbangkan satu asisst yang membuat Milan menang 1-0.

"Cassano bekerja keras saat kamp latihan Milan di Dubai dan dia datang setelah dua bulan tak bermain. Jadi, tentu saja dia tidak 100 per fit persen. Tetapi, ketika dipanggil dia melangkah ke lapangan dengan semangat dan pola pikir yang benar," kata Allegri.

Kedatangan Cassano telah menyingkirkan tempat Ronaldinho. Hal ini membuat Allegri sedikit kecewa, namun ia tahu kalau tindakannya memilih Cassano adalah tindakan yang benar.

"Cassano memiliki kelas yang sangat bagus dan dapat memberikan kami peningkatan kualitas. Kehilangan Ronaldinho sangat disayangkan, namun tim ini butuh keseimbangan dan setiap pemain harus memberikan kontribusi mereka. Pilihan saya adalah untuk kebaikan Milan. Cassano banyak memberi kami manfaat," tuntas mantan pelatih Cagliari tersebut.

Akhir pekan ini, kehebatan Cassano akan diuji lagi saat Milan berhadapan dengan tim kuda hitam, Udinese. Cassano kemungkinan akan menjadi starter menemani Zlatan Ibrahimovic yang telah terbebas dari hukuman. (FBI)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com