Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Soal Afellay, Inter Bebal

Kompas.com - 24/11/2010, 04:08 WIB

MILAN, KOMPAS.com - Wesley Sneijder mengaku frustrasi setelah Inter Milan gagal merekrut Ibrahim Afellay dari PSV Eindhoven. Sneijder menilai, "La Beneamata" bebal karena tak mengindahkan sarannya untuk mendatangkan pemain berkualitas seperti Afellay.

Gelandang berusia 24 tahun itu selangkah lagi akan menjadi milik Barcelona. Kedua klub telah mencapai kesepakatan sebesar 3 juta euro atau sekitar Rp 36 miliar. Afellay berharap bisa menandatangani kontrak dengan durasi panjang di "El Barca".

"Aku telah mengatakan kepada Inter, Ibrahim akan menjadi pemain yang sempurna bagi tim. Aku juga mengatakan kepada 'lbi' (panggilan Afellay, Red), dia akan berkembang di Inter. Dia memiliki kualitas yang membuat dirinya bisa menjadi bintang di Serie-A. Sayang, Inter tidak mendengarkanku dan tidak melakukan apa pun untuk mendatangkan Afellay," sesal Sneijder kepada NUsport.

Sneijder bukan satu-satunya yang ingin melihat rekannya di tim nasional Belanda itu bermain di luar negeri. Penyerang Arsenal, Robin van Persie, juga mengingkan Afellay bergabung bersama "The Gunners".

"Jika memiliki kekuasaan besar di Arsenal, aku akan mendatangkan Ibrahim tanpa berlama-lama untuk berpikir. Dia pemain hebat dan aku telah mengatakan kepada klub. Meskipun demikian, mereka telah memutuskan untuk tidak mendatangkannya," tukas Van Persie. (NU)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com