Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mourinho: Balotelli Tidak "Diving"

Kompas.com - 02/03/2009, 06:59 WIB

MILAN, SENIN — Pelatih Inter Milan Jose Mourinho menyatakan, Mario Balotelli benar-benar dilanggar oleh gelandang AS Roma, Daniele De Rossi, di kotak penalti. Maka, tak ada yang perlu diperdebatkan lagi dengan keputusan wasit Nicola Rizzoli memberikan penalti kepada Inter.

Seperti diketahui, Inter sempat tertinggal 1-3 dari AS Roma pada lanjutan Serie A giornata ke-26 di Stadion Giuseppe Meazza, Minggu atau Senin (2/3) dini hari WIB. Pada menit ke-63, wasit memberikan hadiah penalti yang sukses dieksekusi Balotelli sehingga keadaan menjadi 2-3. Pertandingan kemudian berakhir imbang 3-3 setelah Hernan Crespo mencetak gol penyelamat Inter pada menit ke-79.

"Saya yakin betul itu penalti. Anda bisa berkomentar apa saja, tapi harus diakui kalau Balotelli itu cerdas. Ia melihat dua bek Roma mengadang, ia pun mencoba melewati celah itu. Kaki-kaki bek itu menahan lajunya. Kalau keadaannya seperti itu, apa yang menurut Anda harus dilakukan Balotelli (selain menjatuhkan diri)?"

Menambahkan hal itu, Mourinho menegaskan, hal terpenting dari laga itu bukan hasil imbang 3-3, melainkan kematangan mental pemain Inter menghadapi ancaman kalah.

"Kemenangan kami bukan faktor penalti, melainkan dan kualitas juara. Tidak semua tim bisa bermain dengan keyakinan tinggi saat timnya tertinggal 1-3. Pemain kami sudah membuktikan mampu menghadapi tekanan itu dengan pendekatan yang berbeda (dengan tim tak berkualitas)," papar Mourinho.

Dengan mentalitas itu, menurut Mourinho, Inter akan mampu mengatasi Manchester United (MU) pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions, di Stadion Old Trafford, sepuluh hari mendatang. "Duel versus Roma bisa diandaikan sebagai duel simulasi versus MU. Hasil duel dengan Roma menunjukkan kalau karakter sejati kami sudah keluar," tegas "The Special One". (CH4)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Timnas Indonesia
Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com