Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Iran Tutup Pintu Bagi Clemente

Kompas.com - 01/03/2008, 14:44 WIB

MADRID, SABTU - Tertutup sudah pintu bagi Javier Clemente untuk melatih timnas Iran. Federasi sepak bola Iran (IFF) mencoret nama pelatih asal Spanyol itu gara-gara Clemente tidak menghadiri rapat dengan IFF di kedutaan besar Iran di Madrid, Kamis (28/2) waktu setempat. Lebih parah lagi, Clemente tidak menghubungi IFF soal pertemuan itu.

"Kami tidak memikirkan Clemente lagi," kata presiden IFF Ali Kafashian kepada kantor berita ISNA.

Clemente sebetulnya memang sempat disisihkan dari daftar calon pelatih Iran sebab mantan pelatih Spanyol dan Serbia itu berkeberatan tinggal di Iran. Namun, beberapa hari lalu pelatih berusia 57 tahun itu sepakat untuk tinggal di sana. Hal itu membuat Kafashian berubah pikiran dan terus melakukan dialog dengan Clemente.

Dengan hilangnya nama Clemente dari daftar calon, kini Iran kembali ke pilihan awal mereka, yakni mencari pelatih lokal. Kafashian menegaskan, penunjukkan pelatih itu akan dilakukan akhir pekan ini.

"Besok kami akan memperkenalkan pelatih baru yang merupakan pelatih lokal," kata Kafashian.

Meski terkesan buru-buru, penunjukkan pelatih itu memang harus dilakukan mengingat Iran kini menjadi satu-satunya negara di Asia yang belum memiliki pelatih. IFF tak ingin kredibilitas mereka tercoreng gara-gara mengambil keputusan yang berubah-ubah. Padahal, bulan depan mereka harus menghadapi Kuwait dalam kualifikasi Piala Dunia 2010. Sebelumnya, Iran hanya bermain imbang 0-0 melawan Suriah dan menempati posisi kedua di Grup 5 di bawah Uni Emirat Arab.
(GOAL)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com