Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Link Live Streaming Napoli Vs Inter Milan

KOMPAS.com – Napoli bakal menjalani pertandingan melawan Inter Milan dalam pekan ke-36 Serie A, kasta tertinggi Liga Italia 2022-2023.

Laga Napoli vs Inter Milan dalam jadwal Liga Italia berlangsung di Stadion Diego Armando Maradona pada Minggu (21/5/2023) mulai pukul 23.00 WIB.

Adapun informasi mengenai link live streaming Napoli vs Inter Milan bakal tersemat di akhir artikel ini.

Napoli dipercaya bakal mengincar kemenangan saat melawan Inter setelah pada laga sebelumnya kalah 0-2 dari Monza.

Walau demikian, duel melawan Inter Milan tak akan berpengaruh. Sebab, Napoli sudah memastikan gelar juara Liga Italia 2022-2023.

Situasi berbeda dialami Inter Milan. Tim beralias Il Biscione itu masih memiliki misi untuk mengunci tempat di empat besar klasemen Liga Italia atau zona Liga Champions.

Inter Milan saat ini menempati peringkat ketiga klasemen Liga Italia seusai mengumpulkan 66 poin dari 35 pertandingan.

Pasukan Simone Inzaghi tengah bersaing ketat dengan Lazio, Milan, dan Juventus untuk memburu tiket Liga Champions.

Juventus berada di posisi kedua setelah memiliki raihan 69 poin dari 35 pertandingan yang sudah dijalani.

Sementara itu, Lazio duduk di posisi keempat via catatan 65 poin dari 35 pertandingan. Di lain sisi, Milan bercokol di posisi kelima lewat torehan 64 angka dari 36 laga.

Jika menilik kondisi klasemen di atas, kemenangan atas Napoli sangat diperlukan Inter Milan demi menjaga asa menembus Liga Champions musim depan.

Selain itu, duel Napoli vs Inter juga akan diramaikan dengan adu tajam antara Victor Osimhen dan Lautaro Martinez.

Bomber Napoli, Victor Osimhen, mempunyai catatan 23 gol untuk Napoli di Liga Italia musim ini.

Sedangkan, Lautaro Martinez mengantongi catatan 20 gol selama bermain untuk Inter Milan di Liga Italia.

Link live streaming Napoli vs Inter Milan

Laga Napoli vs Inter dapat disaksikan via link berikut >>> LINK.

https://bola.kompas.com/read/2023/05/21/23521088/link-live-streaming-napoli-vs-inter-milan

Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Klasemen Liga 1: PSIS Bayangi Persib, Persija Tertahan di Luar 5 Besar

Klasemen Liga 1: PSIS Bayangi Persib, Persija Tertahan di Luar 5 Besar

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs Persita: Gol Gajos Dibalas Vidal, Laga Imbang 1-1

Hasil Persija Vs Persita: Gol Gajos Dibalas Vidal, Laga Imbang 1-1

Liga Indonesia
Messi Bicara Peluang Main di Piala Dunia 2026: Pintu Tetap Terbuka, tetapi Ingat Umur

Messi Bicara Peluang Main di Piala Dunia 2026: Pintu Tetap Terbuka, tetapi Ingat Umur

Sports
Legenda Kritik Pemain Man United: Rashford Mengacau, Bruno Merusak

Legenda Kritik Pemain Man United: Rashford Mengacau, Bruno Merusak

Liga Inggris
Alasan Theo Hernandez Jadi Bek Tengah Milan

Alasan Theo Hernandez Jadi Bek Tengah Milan

Sports
Musim Gemilang Astra Honda Racing Team, Dominasi Kelas AP250 ARRC 2023

Musim Gemilang Astra Honda Racing Team, Dominasi Kelas AP250 ARRC 2023

Sports
Persib Vs PSM, Alasan Kuipers Ingatkan Maung Serius dan Hati-hati

Persib Vs PSM, Alasan Kuipers Ingatkan Maung Serius dan Hati-hati

Liga Indonesia
Pembelajaran Piala Dunia U17 dari Shin Tae-yong untuk Timnas Indonesia

Pembelajaran Piala Dunia U17 dari Shin Tae-yong untuk Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Kerja Keras dan Harapan Pebalap Indonesia Rheza Danica Usai Juara ARRC 2023

Kerja Keras dan Harapan Pebalap Indonesia Rheza Danica Usai Juara ARRC 2023

Sports
Lionel Messi Ungkap Alasan Pernah Sengaja Abaikan Robert Lewandowski

Lionel Messi Ungkap Alasan Pernah Sengaja Abaikan Robert Lewandowski

Liga Lain
Keluarga Pemain di Final Piala Dunia U17, Naik Ojol dan Bolos Kelas

Keluarga Pemain di Final Piala Dunia U17, Naik Ojol dan Bolos Kelas

Internasional
Persib Bandung Vs PSM, Hodak Siap Peluk Cium dan 'Matikan' Juku Eja

Persib Bandung Vs PSM, Hodak Siap Peluk Cium dan "Matikan" Juku Eja

Liga Indonesia
Jerman Juara Piala Dunia U17: Lempar Sepatu, Terima Kasih Indonesia

Jerman Juara Piala Dunia U17: Lempar Sepatu, Terima Kasih Indonesia

Internasional
Peluncuran Maskot Piala Asia 2023: Tarian Indonesia Bikin Bangga, Sajikan Lenggang Nyai dari Betawi

Peluncuran Maskot Piala Asia 2023: Tarian Indonesia Bikin Bangga, Sajikan Lenggang Nyai dari Betawi

Sports
Pengenalan Filosofi Baru Sepak Bola Jerman di Indonesia, Diikuti 150 Anak-anak

Pengenalan Filosofi Baru Sepak Bola Jerman di Indonesia, Diikuti 150 Anak-anak

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke