Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Timnas U19 Indonesia Vs Thailand, Doa Suporter: Lancar Barokah Timnas...

KOMPAS.com - Doa suporter menyertai timnas U19 Indonesia saat melawam Thailand pada lanjutan Grup A Piala AFF U19 2022. 

Pertandingan timnas U19 Indonesia vs Thailand bergulir di Stadion patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Rabu (6/7/2022) malam WIB. 

Sebelum Thailand, Indonesia lebih dulu berhadapan dengan Vietnam dan Brunei Darussalam. 

Melawan  Vietnam, Indonesia bermain imbang tanpa gol. Timnas U19 Indonesia kemudian menang telak 7-0 atas Brunei Darussalam. 

Timnas U19 Indonesia pun kini sedang berjuang untuk meraih kemenangan kedua di Piala AFF U19 2022. 

Dukungan penuh pun diberikan para suporter untuk tim asuhan Shin Tae-yong. 

Energi itu terlihat dari ribuan fans yang memadati Stadion Patriot Candrabhaga. Selain itu, ada juga tulisan "Lancar Barokah Timnas" yang dibentangkan di pagar tribune. 

Doa tersebut ditulis dengan tinta berwarna merah di atas kain berwarna putih.

Adapun timnas U19 Indonesia terlihat beberapa kali mendapatkan peluang untuk mencetak gol. 

Namun, upaya Ronaldo Kwateh dkk belum berhasil membuka keran gol timnas U19 Indonesia.

https://bola.kompas.com/read/2022/07/06/21362098/timnas-u19-indonesia-vs-thailand-doa-suporter-lancar-barokah-timnas

Terkini Lainnya

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Badminton
Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Liga Indonesia
Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke