Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Javier Roca Petik Pelajaran Penting Setelah Persik Ditaklukkan Persebaya

KOMPAS.com - Persik Kediri tumbang di tangan Persebaya Surabaya pada pekan ke-30 Liga 1 2021-2022, Kamis (10/3/2022).

Hasil ini menghentikan tren positif Persik Kediri dalam beberapa laga terakhir, termasuk tren positif dalam Derbi Jatim.

Sebelumnya, Persik terbilang superior saat bertemu tim Jawa Timur. Mereka tak terkalahkan sepanjang putaran kedua musim ini.

Menanggapi kekalahan, Pelatih Persik Javier Roca mengaku memetik banyak pelajaran berharga. Dia jadi mengetahui kelemahan tim yang harus segera diperbaiki.

Dia pun berbicara bagaimana menjadi seorang pemenang setelah menghadapi situasi yang sulit.

Javier Roca mengapresiasi kerja keras para pemain yang telah menunjukkan penampilan maksimal saat menghadapi Persebaya.

“Permainan sepak bola harus kita terima. Kita selalu berusaha bermain baik memang bisa menang bisa kalah. Kita harus tetap kerja keras, kita masih belajar gimana caranya menjadi seorang pemenang dengan tampil maksimal,” ujar pelatih berusia 44 tahun.

Javier Roca menilai lini serang Persik masih menjadi problem yang harus dibenahi.

Terbukti saat melawan Persebaya dari beberapa peluang yang tercipta gagal menjadi gol karena lini serang Persik kurang tenang.

“Para pemain punya peluang untuk cetak gol dan hari ini (kemarin), sejumlah peluang tiga sampai empat peluang di depan gawang. Finishing masih kurang tapi kami tetap kerja keras. Semua kami perbaiki termasuk finishing,” ungkapnya.

Javier Roca menyebut secara permainan sebenarnya Persik bisa mengimbangi agresivitas permainan Persebaya.

Kedua tim memperagakan penampilan yang sama-sama terbuka hanya saja hasil memang belum berpihak.

Menatap empat pertandingan tersisa musim ini, dia memastikan tim akan fight menyapu bersih untuk bisa finish di papan tengah klasemen Liga 1 2021-2022.

Sebab, jarak poin yang dimiliki tim dari peringkat 6 hingga 10 tidak terpaut jauh. Javier Roca meminta para pemain Persik lebih berkonsentrasi untuk memenangkan pertandingan berikutnya.

“Kami tetap fokus ke pertandingan selanjutnya, tentu kami harus evaluasi dan apresiasi kerja keras para pemain,” pungkas pelatih asal Chile.

https://bola.kompas.com/read/2022/03/11/14400088/javier-roca-petik-pelajaran-penting-setelah-persik-ditaklukkan-persebaya

Terkini Lainnya

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Badminton
Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Liga Indonesia
Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Internasional
Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan, Man City Vs Arsenal

Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan, Man City Vs Arsenal

Liga Inggris
Belum Latihan di Pelatnas, Kevin Sanjaya Akan Dipanggil PBSI

Belum Latihan di Pelatnas, Kevin Sanjaya Akan Dipanggil PBSI

Badminton
Ricky Soebagja Harap PBSI Gelar Acara Perpisahan untuk Marcus Gideon

Ricky Soebagja Harap PBSI Gelar Acara Perpisahan untuk Marcus Gideon

Badminton
Persik Vs Persikabo: Situasi Makin Sulit, Djanur Tegaskan Masih Punya Semangat Tempur

Persik Vs Persikabo: Situasi Makin Sulit, Djanur Tegaskan Masih Punya Semangat Tempur

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke