Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Daftar 14 Negara Lolos ke Piala Dunia 2022, Iran Terbaru

KOMPAS.com - Iran menjadi negara terbaru yang lolos ke Piala Dunia 2022. Total, sudah 14 tim yang menggenggam tiket untuk tampil pada turnamen yang akan digelar di Qatar tersebut.

Keberhasilan Iran lolos ke putaran final Piala Dunia 2022 dipastikan setelah mereka mengalahkan Irak pada putaran ketiga Grup A kualifikasi zona Asia.

Pertandingan Iran vs Irak yang berlangsung di Azadi Stadium, Jumat (28/1/2022) dini hari WIB, berakhir 1-0. Iran menang berkat gol tunggal Mehdi Taremi (48'). 

Dengan tersisa tiga pertandingan, Iran sudah dipastikan tak akan tergeser dari dua besar klasemen Grup A. 

Melansir ESPN, hanya juara dan runner up grup di Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia yang berhak langsung lolos ke Qatar. 

Sementara itu, dua tim yang finis di peringkat ketiga akan bertanding pada babak playoff. Pemenangnya kemudian maju ke playoff antarbenua melawan negara dari Amerika Selatan. 

Berikut daftar negara yang sudah lolos ke Piala Dunia 2022: 

1. Qatar (tuan rumah)

2. Belgia 

3. Kroasia

4. Denmark

5. Inggris 

6. Prancis

7. Jerman

8. Belanda

9. Serbia

10. Spanyol 

11. Swiss

12. Brasil 

13. Argentina

14. Iran 

https://bola.kompas.com/read/2022/01/28/11200088/daftar-14-negara-lolos-ke-piala-dunia-2022-iran-terbaru

Terkini Lainnya

Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Sports
Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Liga Indonesia
Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Internasional
Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke