Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Southgate Percaya Inggris Bisa Tampil Lebih Baik di 16 Besar Euro 2020

KOMPAS.COM - Manajer tim nasional Inggris Gareth Southgate mengatakan timnya akan tampil lebih baik lagi pada babak 16 besar Euro 2020 atau Piala Eropa 2020. 

Hal tersebut disampaikan Southgate seusai Inggris mengalahkan Republik Ceko 1-0 di Wembley, Selasa (22/6/2021). Kemenangan tersebut membawa Inggris lolos ke babak 16 besar sebagai juara Grup D.

"Saya rasa masih ada hal lain yang akan kami tampilkan tentunya, kami belum mencetak gol dari set-play, kami belum lancar tapi kami memiliki momen di mana kami terlihat bermain bagus," kata Southgate di London seperti dikutip Reuters.

Inggris akan menghadapi runner-up Grup F yang kemungkinan besar Portugal, Jerman atau Perancis.

"Siapa yang akan menyangka pertandingan itu akan seri atau tidak? Kami ingin menjuarai grup, ingin bermain di Wembley dan kami akan lihat siapa yang akan kami hadapi besok," kata dia.

Bek Harry Maguier, yang kembali bermain setelah cedera, sepakat apabila Inggris masih memiliki hal lain yang belum ditampilkan.

"Kami telah menjuarai grup ini dan kami melakukannya. Bisakah kami bermain lebih baik? tentunya kami bisa. Akankan kami lebih baik? Kami akan melakukan semua yang kami bisa. Tiga clean sheet, bermain solid. Dasar-dasarnya terlihat dan sekarang kami harus merapikan semua bagian dari permainan kami," kata dia.

"Di turnamen sepa kbola adalah soal momen besar di pertandingan besar dan tidak memberi lawan momen besar untuk mencetak gol dan saat ini kami melakukan itu," jelasnya.

Pencetak gol dalam pertandingan hari ini Raheem Sterling menambahkan,"Ada hal-hal positif di permainan tadi. Kami menjaga bola lebih baik hari ini. Itu memberi kami lebih banyak opsi menyerang.

"Kami memanfaatkan celah sangat baik, bermain sepakbola yang bagus dan membuat gol yang kami butuhkan," kata Sterling.

"Jika Anda tidak kebobolan gol Anda memenangi pertandingan-pertandingan sepak bola. Anda butuh hanya mencetak gol di sisi lain. Orang kecewa dengan pertandingan melawan Skotlandia beberapa hari lalu tapi kami tidak kebobolan. Hal paling penting adalah untuk menjuarai grup," jelas Sterling.

"Pada suatu titik Anda harus menghadapi tim-tim terbaik. Ini soal menantang diri Anda sendiri," kata Sterling yang terpengaruh siapapun lawannya di babak 16 nanti.

https://bola.kompas.com/read/2021/06/23/08000038/southgate-percaya-inggris-bisa-tampil-lebih-baik-di-16-besar-euro-2020

Terkini Lainnya

SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All StarĀ 

SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All StarĀ 

Sports
Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Liga Indonesia
Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Sports
Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Liga Indonesia
Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Liga Indonesia
Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Liga Indonesia
AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

Liga Italia
Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Liga Indonesia
Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Liga Spanyol
Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke