Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sikap Kapten Chelsea soal Hadapi Man City di Final Liga Champions

Chelsea baru saja memastikan tiket final Liga Champions setelah menumbangkan Real Madrid pada leg kedua semifinal Liga Champions.

Berlaga di Stamford Bridge, Chelsea menang 2-0 atas Real Madrid, Kamis (6/5/2021).

Hasil itu membawa The Blues, julukan Chelsea, secara keseluruhan unggul agregat 3-1 atas Real Madrid usai bermain imbang 1-1 pada leg pertama.

Di final, Chelsea pun akan menghadapi Manchester City yang pada hari sebelumnya menyingkirkan Paris Saint-Germain (PSG).

Sang kapten Cesar Azpilicueta pun mengaku siap melawan Man City.

Meski kedua tim sering bertemu di liga domestik, Azpilicueta menilai laga melawan Man City akan memiliki atmosfer berbeda di Liga Champions.

"Kami telah melawan mereka berkali-kali, tetapi ini final Liga Champions," kata Azpilicueta dikutip dari situs resmi UEFA. 

"Kami akan melakukan segalanya, kami percaya kepada diri kami sendiri. Kami tahu harus bekerja keras, tetapi kami siap untuk laga tersebut," tuturnya.

Pemain asal Spanyol itu pun memuji performa tim saat berjuang keras menyingkirkan Real Madrid.

"Itu adalah penampilan yang luar biasa. Kami bisa saja mencetak lebih banyak gol," kata pemain berposisi bek itu.

"Pada babak kedua, jelas kami lebih baik. Kami memiliki lebih banyak peluang dan kami harus menderita, tetapi kami berjuang sangat keras," tuturnya.

Laga final antara Chelsea dan Manchester City akan berlangsung di Stadion Olimpiade Ataturk, Istanbul, Turki, pada Sabtu (29/5/2021).

Dikutip dari Opta, laga Manchester City vs Chelsea akan menjadi All England Final Liga Champions ketiga setelah 2008 (Chelsea vs Man United) dan 2019 (Liverpool vs Spurs).

https://bola.kompas.com/read/2021/05/06/08000088/sikap-kapten-chelsea-soal-hadapi-man-city-di-final-liga-champions

Terkini Lainnya

David da Silva Mogok Latihan dan Bertanding, Masalah Sensitif dengan Persib

David da Silva Mogok Latihan dan Bertanding, Masalah Sensitif dengan Persib

Liga Indonesia
Persija Kembali Main di Jakarta Saat Jamu Persis di SUGBK

Persija Kembali Main di Jakarta Saat Jamu Persis di SUGBK

Liga Indonesia
Jawaban soal Kans Nathan Dipanggil STY ke Timnas U23 Indonesia

Jawaban soal Kans Nathan Dipanggil STY ke Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Internasional
Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liga Inggris
Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Bundesliga
Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Liga Lain
Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Liga Inggris
PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Timnas Indonesia
Sorotan Media Korea Selatan ke 'Magis Shin Tae-yong' Bersama Timnas Indonesia

Sorotan Media Korea Selatan ke "Magis Shin Tae-yong" Bersama Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Internasional
Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Olahraga
Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Liga Inggris
Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke