Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kompilasi Meme Kocak Davinson Sanchez Tersungkur Lawan Guendogan

KOMPAS.com - Kemenangan 3-0 Manchester City atas Tottenham Hotspur di ajang Liga Inggris pada Minggu (14/2/2021) dini hari WIB memunculkan satu momen yang melahirkan banyak meme kocak di dunia maya.

Manchester City memperpanjang rentetan kemenangan mereka jadi 16 pertandingan di semua kompetisi sejak kalah dari Tottenham pada November, suatu pencapaian yang tidak bisa disamakan oleh tim Inggris lain sepanjang sejarah.

Ilkay Guendogan menjadi pahlawan dengan dua golnya setelah Rodri mencetak gol pertama The Citizens lewat titik putih.

Gol kedua Ilkay Guendogan yang mendapat banyak sorotan di dunia maya.

Bermula dari kiper Ederson yang melepas bola lambung raksasa dari ujung area penaltinya sendiri.

Bola melewati barisan belakang pertahanan Spurs dan jatuh di kaki Guendogan yang mendapat pengawalan ketat bek Davinson Sanchez.

Akan tetapi, gelandang timnas Jerman itu melakukan dua sentuhan bola paten untuk membuat mantan bek Ajax berbanderol 40 juta pound itu tersungkur di rumput sebelum ia mengeksekusi peluang dengan tembakan kaki kiri mantap.

Alhasil, meme pun langsung bertebaran perihal momen tersebut.

Berikut adalah beberapa yang terkocak:

https://bola.kompas.com/read/2021/02/14/17500008/kompilasi-meme-kocak-davinson-sanchez-tersungkur-lawan-guendogan

Terkini Lainnya

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke