Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Comeback Ciamik Thiago Alcantara bersama Liverpool

Meski gagal membawa Liverpool meraih tiga poin, ia tetap menunjukkan permainan memukau setelah menggantikan James Milner pada menit ke-73.

Padahal, sang gelandang baru kembali merumput seusai pulih dari cedera lutut yang diderita saat melawan Everton, Oktober lalu.

Melansir dari WhoScored, selama 17 menit bermain, Thiago sukses mencatatkan 91 persen umpat akurat dan selalu menang dalam lima kali berduel dengan pemain Newcastle.

Permainannya begitu menonjol saat memasuki lapangan dan mengatur lini tengah The Reds, julukan Liverpool.

Umpan satu dua sentuhannya juga begitu cepat sehingga membuat intensitas serangan Liverpool semakin meninggi sejak ia bermain.

Kembalinya Thiago tentu akan menjadi angin segar bagi Liverpool.

Apalagi, dalam dua laga terakhir, The Reds begitu kesulitan dalam mengembangkan permainan sehingga seret gol.

Termasuk pada pertandingan melawan Newcastle, pasukan Juergen Klopp hanya mencetak satu gol dalam dua laga terakhir.

Dengan pulihnya Thiago, performa apiknya pun tentu akan terus dinantikan kubu Anfield demi dapat mempertahankan gelar Liga Inggris musim 2020-2021.

Berikut cuplikan sang maestro asal Spanyol tersebut saat The Reds melawan Newcastle pada pekan ke-16 Premier League:

https://bola.kompas.com/read/2020/12/31/14200078/comeback-ciamik-thiago-alcantara-bersama-liverpool

Terkini Lainnya

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke